PSSI dan Asosiasi Sepakbola Kerajaan Belanda (KNVB) menegaskan kembali komitmen terhadap kemitraan strategis untuk mendukung pengembangan sepak bola Indonesia. Komitmen ini diperkuat melalui pertemuan resmi yang berlangsung di Kampus KNVB, Zeist, Belanda, pada Senin (27/1).
Ketua Umum PSSI, Erick Thohir berfoto dengan Sekjen KNVB Gijs de Jong saat bertemu di Kampus KNVB di Belanda pada Senin . ANTARA/Dok-PSSI
Ketua Umum PSSI, Erick Thohir menyampaikan apresiasi atas kolaborasi yang terus berkembang antara kedua organisasi. Pertama, pengembangan sumber daya manusia untuk meningkatkan keterampilan serta keahlian individu yang terlibat dalam sepak bola Indonesia. Kelima, pengembangan sepak bola perempuan untuk memperkuat tim sepak bola putri Indonesia. Dan terakhir, kolaborasi organisasi, khususnya menjalin kemitraan dalam bidang administrasi, keselamatan, perencanaan acara, dan aspek penting lainnya dalam pengembangan sepak bola.“PSSI dan KNVB memiliki visi yang sama dalam memajukan sepak bola di berbagai aspek pengembangan. Komitmen bersama ini memperkuat kemitraan kami dan membantu kami bekerja sama untuk membawa sepak bola ke level berikutnya.
SEPAK BOLA Pssi KNVB KEMITRAAN PENGEMBANGAN
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Sepakbola Indonesia Makin Mesra dengan Belanda, PSSI Hasilkan 6 Poin Utama dengan KNVBBerita ini membahas tentang kedekatan sepakbola Indonesia dengan Belanda melalui proses naturalisasi pemain dan pergantian pelatih Timnas Indonesia.
Baca lebih lajut »
PSSI dan KNVB Sepakati 6 Poin Kerja Sama untuk Kemajuan Sepak Bola IndonesiaPSSI dan KNVB mencapai enam poin kerja sama untuk memajukan sepak bola Indonesia. Salah satunya adalah program pertukaran pelatih yang memungkinkan pelatih Belanda melatih di Indonesia dan sebaliknya, membuka peluang bagi pelatih lokal seperti Indra Sjafri untuk berbagi ilmu di Belanda.
Baca lebih lajut »
Erick Thohir Kunjungi KNVB, Bahas Kerja Sama Juga Undang Timnas Belanda ke IndonesiaErick Thohir dan PSSI mengundang untuk Timnas senior Belanda untuk kembali bermain di Indonesia.
Baca lebih lajut »
PSSI Bocorkan Calon Asisten Pelatih Timnas Indonesia Asal BelandaPSSI membocorkan informasi mengenai calon asisten pelatih Timnas Indonesia yang berasal dari Belanda. Calon tersebut memiliki ciri-ciri mantan pelatih klub Liga Belanda yang rutin membawa klub-klub divisi kedua promosi ke kasta tertinggi Liga Belanda.
Baca lebih lajut »
PSSI Undang Belanda Lawan Timnas Indonesia, Kapan dan di Mana Mainnya?'Kami juga mengundang Timnas senior Belanda untuk bisa bermain di Indonesia,' kata Ketua Umum PSSI, Erick Thohir.
Baca lebih lajut »
Media Belanda: Jairo Riedwald Bisa Saja Pilih Suriname, tapi....Media Belanda menyoroti rencana PSSI untuk menaturalisasi Jairo Riedewald untuk Timnas Indonesia.
Baca lebih lajut »