PSG Potong Gaji Pemain 50%, Gaji Neymar Tinggal Rp25 M per Bulan

Indonesia Berita Berita

PSG Potong Gaji Pemain 50%, Gaji Neymar Tinggal Rp25 M per Bulan
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 mediaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 37 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 18%
  • Publisher: 92%

Pemain yang paling terdampak pemotongan gaji ini, yakni bintang asal Brasil, Neymar. Dengan pemotongan ini, Neymar hanya menerima USD 1,6 juta atau sekitar Rp25 miliar per bulan.

KLUB raksasa Prancis, Paris Saint-Germain dilaporkan akan memotong gaji pemainnya hingga 50% selama kompetisi ditunda imbas pandemi covid-19.Selain itu, Kylian Mbappe juga akan digaji sebesar USD 1 juta atau Rp17 miliar dengan keputusan pemotongan gaji itu.

Le Parisiens, julukan PSG akan menggaji semua pemainnya secara normal setelah krisis covid-19 berlalu. Dilansir dari Mundo Deportivo, klub Liga Prancis telah sepakat menetapkan persentase pemotongan gaji pemain berdasarkan besaran gaji mereka. Pemain yang berpenghasilan dari USD 10 ribu hingga 20 ribu per bulan akan menerima potongan 20%. Lalu, mereka yang menghasilkan antara USD 20 ribu hingga 50 ribu akan dipotong hingga 30%. Kemudian, mereka yang mengantongi gaji dari USD 50 ribu hingga 100 ribu akan menerima potongan 40%.

PSG sendiri mengambil langkah sendiri, karena nilai gaji pemain mereka di atas rata-rata. Pihak klub telah meminta persetujuan para pemain untuk memotong setengah dari gaji mereka.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

mediaindonesia /  🏆 2. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Soal Potong Gaji Pemain, DPR Ingatkan PSSI |Republika OnlineSoal Potong Gaji Pemain, DPR Ingatkan PSSI |Republika OnlineFaktanya ada klub yang hanya membayar 10 persen gaji.
Baca lebih lajut »

Real Madrid Putuskan Hanya Potong Gaji Pemain 10 PersenReal Madrid Putuskan Hanya Potong Gaji Pemain 10 PersenReal Madrid dan pemain sudah mencapai kesepakatan soal pemotongan gaji 10 persen. Ini untuk menjaga staf bawah mendapatkan gaji penuh.
Baca lebih lajut »

Real Madrid Potong Gaji Pemain UtamaReal Madrid Potong Gaji Pemain UtamaPemotongan gaji pemain utama Real Madrid dilakukan untuk menghindari PHK terhadap staf klub yang tidak bermain.
Baca lebih lajut »

Partizan Belgrade Pangkas Setengah Gaji Pemain dan Direksi |Republika OnlinePartizan Belgrade Pangkas Setengah Gaji Pemain dan Direksi |Republika OnlinePemangkasan gaji sebesar 50 persen selama tiga bulan ke depan.
Baca lebih lajut »

Persib Bandung Juga Pangkas Gaji Pemain dan PelatihPersib Bandung Juga Pangkas Gaji Pemain dan PelatihKomisaris PT Persib Bandung Bermartabat (PBB) Umuh Muchtar menyatakan langkah itu diambil agar keuangan klub tetap stabil.
Baca lebih lajut »

Barcelona 70 Persen, Real Madrid Potong Gaji Pemain Maksimal 20 PersenBarcelona 70 Persen, Real Madrid Potong Gaji Pemain Maksimal 20 PersenBerbeda dari Barcelona yang memotong gaji pemain sebesar 70 persen, Real Madrid memilih memangkas 10-20 persen selama pandemi virus corona.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-10 20:28:52