PSBB Tahap II menurut Wagub Sumbar akan lebih menitikberatkan pada ketegasan
REPUBLIKA.CO.ID, PADANG - Wakil Gubernur Sumatera Barat Nasrul Abit mengatakan gugus tugas akan bertindak lebih tegas pada penerapan Pembatasan Sosial Berskala Besar tahap kedua ini. Sumbar sudah secara resmi memperpanjang PSBB hingga Jumat nanti.
"Saya tentu mengharapkan pemerintahan yang terendah, yang lebih paham dan tahu dengan jalan-jalan tikus di daerahnya untuk melakukan pengawasan lebih ketat," kata Nasrul, Selasa .
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Wagub Sumbar Sebut PSBB Sangat Berdampak pada EkonomiWakil Gubernur Sumatera Barat, Nasrul Abit menyebut Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) yang hampir berjalan dua minggu...
Baca lebih lajut »
Pemprov Sumbar Perpanjang PSBB hingga 29 MeiPemerintah Provinsi Sumatera Barat (Sumbar) memperpanjang penerapan PSBB hingga 29 Mei. Perpanjangan ini dilakukan di seluruh wilayah Sumbar. PSBB Sumbar
Baca lebih lajut »
Survei PSBB Bandung: Warga Lebih Takut Kehilangan PekerjaanDishub Kota Bandung menyatakan, berdasarkan hasil survei selama PSBB, 62 persen responden yang lebih takut kehilangan pekerjaan ketimbang tertular virus corona.
Baca lebih lajut »
IDI: Butuh Lebih Banyak Data untuk Tentukan Keberhasilan PSBBDKI Jakarta dinilai lebih sukses menerapkan PSBB dibanding wilayah lain, tetapi masih butuh lebih banyak data untuk menentukan sejauh mana keberhasilan PSBB.
Baca lebih lajut »
Viral! Endang Lebih Menghormati Aturan Allah Ketimbang PSBBEndang kirim salam ke Bima Arya dan mengatakan lebih menghormati aturan Allah. Ada videonya. Endang
Baca lebih lajut »
Sehari Jelang PSBB Gowa Distribusikan Semua Bantaun SembakoPaket sembako ini terdiri dari beras 10 kg beras, satu rak telur, 1 kg gula pasir, 1 ball mie instan, 2 liter minyak goreng, 4 kaleng ikan sarden, dan 2 kg terigu.
Baca lebih lajut »