PSBB Jakarta Diperpanjang, Aturan Semakin Ketat hingga Ada Sanksi Denda Bagi Pelanggar Masa Transisi
Wakil Gubernur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria menyebut, pihaknya akan menindak tegas pelanggar masa transisi. Status PSBB ini disebut sebagai masa transisi menuju kondisi yang aman, sehat, dan produktif untuk wilayah Ibu Kota.Wakil Gubernur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria menyebut, pihaknya akan menindak tegas pelanggar masa transisi.Namun, di masa transisi ini pelanggar akan mendapatkan sanksi sosial sekaligus sanksi administrasi atau denda.
"Kami memutuskan tetap memberlakukan PSBB namun memasuki masa transisi, artinya tetap berlaku bahkan lebih ketat ." "Selama ini yang tidak pakai masker diberi sanksi sosial, mungkin nanti tidak sosial lagi, tetapi sanksi denda," ujar Riza Patria dalam video yang diunggah di kanal YouTube Kompastv, Kamis .DKI Jakarta juga tidak akan lagi memberikan toleransi bagi pelanggar.
Sebab di masa transisi ini banyak orang akan keluar rumah, yang kemudian meyebabkan interaksi dan kerumunan akan meningkat. Wakil Gubernur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria menyebut, pihaknya akan menindak tegas pelanggar PSBB masa transisi.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
PSBB di Jakarta Diperpanjang, Juni Masa TransisiPemprov DKI Jakarta memutuskan bahwa pembatasan social berskala besar (PSBB) di Ibu Kota diperpanjang. Juni juga ditetapkan...
Baca lebih lajut »
PSBB Jakarta Diperpanjang dengan Masa Transisi, Anies: Grafik Penambahan Kasus Corona Melandai - Tribunnews.comGubernur DKI Jakarta Anies Baswedan secara resmi memperpanjang Pembatasan Sosial Berskala Besar atau PSBB Jakarta dengan masa transisi.
Baca lebih lajut »
PSBB DKI Jakarta Kembali Diperpanjang, Bulan Juni Jadi Masa Transisi'Kami di gugus tugas memutuskan untuk menetapkan status PSBB di DKI diperpanjang. Dan menetapkan bulan Juni sebagai masa transisi,' - Megapolitan
Baca lebih lajut »
PSBB Jakarta Diperpanjang: Kendaraan Pribadi Bisa Angkut Penumpang Full, tapi...PSBB telah resmi diperpanjang dan bulan Juni disebut sebagai masa transisi. Selama masa transisi, kendaraan umum dan pribadi sudah bisa beroprasi namun dengan syarat. Yuk, intip ketetapannya disini! PSBB newnormal via detikoto
Baca lebih lajut »
PSBB Jakarta Diperpanjang Anies, Pengusaha Mal PasrahAsosiasi Pengelola Pusat Belanja Indonesia (APPBI) segera melakukan koordinasi tentang perpanjangan PSBB DKI Jakarta
Baca lebih lajut »