Dana investasi PRULink US Dollar Global Tech Equity Fund menawarkan potensi imbal hasil yang lebih stabil, dengan berfokus pada sektor teknologi global.
PRULink US Dollar Global Tech Equity Fund, dana investasi dalam mata uang dolar AS yang bertujuan memberikan hasil investasi yang optimal secara jangka panjang.
PRULink US Dollar Global Tech Equity Fund melakukan investasi secara global di saham perusahaan-perusahaan yang mayoritas kegiatan ekonominya berada di sektor teknologi. Peluncuran dana investasi ini juga merupakan perwujudan komitmen inovasi produk dan layanan Prudential Indonesia, sekaligus komitmen untuk memberikan nilai tambah bagi mitra dan nasabah.
"Kami optimistis dana investasi PRULink US Dollar Global Tech Equity Fund dapat diterima dengan baik oleh nasabah karena berpotensi memberikan imbal balik yang optimal untuk jangka panjang di tengah situasi ekonomi yang masih menantang. Terlebih kami juga melihat besarnya potensi sektor teknologi untuk terus bertumbuh dengan pesat dan semakin diminati oleh masyarakat di dunia,” kata Jens Reisch dalam keterangan tertulisnya, Senin .
Dalam mengelola investasi nasabah, tambah Jens Reisch, Prudential Indonesia senantiasa menerapkan prinsip kehatihatian secara optimal dalam memilih saham dan fokus berinvestasi di sektor-sektor yang cenderung tangguh ketika pertumbuhan ekonomi melambat dan sejalan dengan pertumbuhan ekonomi dalam jangka panjang, salah satunya adalah sektor teknologi.
"Dengan rekam jejak kami selama 25 tahun, Prudential Indonesia senantiasa mengacu pada praktik tata kelola perusahaan yang baik serta penerapan praktik-praktik investasi yang berkelanjutan. Hal ini menjadi bagian dari komitmen kami untuk mewujudkan beragam solusi perlindungan kesehatan dan finansial sehingga mereka dapat memperoleh yang terbaik dalam hidup,” tutup Jens Reisch.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Terus Berinovasi, Prudential Hadirkan Dana Investasi dalam DollarPeluncuran dana investasi ini juga merupakan perwujudan komitmen inovasi produk dan layanan Prudential Indonesia, sekaligus komitmen untuk memberikan nilai tambah bagi mitra dan nasabah.
Baca lebih lajut »
Arahan Percepatan Pencairan APBD untuk Bansos dan Dana Covid-19 Mulai DiimplementasiArahan Presiden Jokowi melalui Mendagri guna menyalurkan APBD untuk bansos dan dana Covid-19 mulai diimplementasi oleh kepala daerah.
Baca lebih lajut »
Juni 2021, Simpanan Dana Masyarakat Capai Rp 6.723,3 Triliun |Republika OnlineSimpanan berjangka tumbuh melambat sejalan penurunan suku bunga.
Baca lebih lajut »
Biden Setujui Rp 1,44 Triliun Dana Darurat untuk Pengungsi AfganistanJoe Biden menyetujui anggaran hinggaRp 1,44 triliun) dari dana darurat untuk memenuhi kebutuhan pengungsi 'mendesak tak terduga' akibat situasi di Afganistan
Baca lebih lajut »
Dana Isoman di Hotel Belum Juga Bisa Dicairkan, Masih Menunggu VerifikasiHingga kini biaya isolasi mandiri di hotel senilai tak kurang dari Rp 196 miliar belum dapat dicairkan pemerintah. Pencairan dana masih membutuhkan verifikasi internal dan dari BPKP. Ekonomi AdadiKompas rini_rek
Baca lebih lajut »