Pembangunan Rumah Sakit Vertikal (RSV) di Ibu Kota Nusantara (IKN) sudah mencapai 72,4%. Begini penampakan bangunannya saat ini.
Jumat, 30 Agu 2024 11:00 WIB- Pembangunan Rumah Sakit Vertikal di Ibu Kota Nusantara sudah mencapai 72,4%. Begini penampakan bangunannya saat ini.
Bangunan Rumah Sakit Vertikal IKN didesain seperti terbelah. Bangunan di kiri terdiri dari 10 lantai, sementara di sisi kanan 7 lantai. Dengan begitu udara dan cahaya dapat masuk melalui area tersebut. Sementara, di bagian tengahnya adalah sebuah taman dan lobby sepanjang 15 meter.
Rs Di Ikn Ibu Kota Nusantara Ikn
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
60 Orang Keracunan Massal di Kantor Perusahaan Induk TikTok ByteDance SingapuraSCDF mengatakan orang-orang yang terkena dampak mengalami gejala sakit perut dan muntah, dan dibawa ke rumah sakit, termasuk Rumah Sakit Umum Singapura, Rumah Sakit Tan Tock Seng, dan Rumah Sakit Raffles.
Baca lebih lajut »
60 Orang Keracunan Makanan Massal di Kantor Perusahaan Induk TikTok ByteDance SingapuraSCDF mengatakan orang-orang yang terkena dampak mengalami gejala sakit perut dan muntah, dan dibawa ke rumah sakit, termasuk Rumah Sakit Umum Singapura, Rumah Sakit Tan Tock Seng, dan Rumah Sakit Raffles.
Baca lebih lajut »
Konstruksi RS pemerintah dan swasta di IKN 60 persen rampungSatgas Pembangunan Ibu Kota Nusantara (IKN) melaporkan proyek pembangunan fasilitas Rumah Sakit Vertikal IKN dan rumah sakit swasta di IKN, Kalimantan Timur, ...
Baca lebih lajut »
Selesai 72,4 %, Rumah Sakit Vertikal di IKN Soft Launching Akhir SeptemberRumah Sakit Vertikal (RSV) di Ibu Kota Nusantara (IKN) dikabarkan akan siap soft launching pada akhir September mendatang.
Baca lebih lajut »
Membedah Arsitektur Rumah Sakit Vertikal IKN yang Gedungnya TerbelahRumah Sakit Vertikal (RSV) di Ibu Kota Nusantara (IKN) adalah RS pemerintah pertama di sana. Berikut beberapa fakta pembangunannya.
Baca lebih lajut »
Telan Rp 550 M, Ada Fasilitas Apa Saja di Rumah Sakit Vertikal IKN?Nilai pembangunan Rumah Sakit Vertikal (RSV) di Ibu Kota Nusantara (IKN) sebesar Rp 550 miliar. Berikut beberapa fasilitas di dalamnya.
Baca lebih lajut »