Protokol Kesehatan di KRL Tetap Diawasi Secara Ketat Selama Nataru Sindonews BukanBeritaBiasa .
Vice President Corporate Secretary KAI Commuter Anne Purba mengatakan untuk menjaga kapasitas tersebut, pada saat jam-jam sibuk petugas akan melakukan penyekatan di stasiun.KAI Commuter menyampaikan rasa terima kasih atas kedisiplinan pengguna saat mengikuti penyekatan di stasiun dan menunggu kereta di peron dengan berdiri sesuai marka yang ada. Di dalam KRL, para pengguna juga disiplin dengan tidak mengisi tempat duduk yang telah diberi tanda silang.
"Untuk itu kami mengajak pengguna untuk juga berdisiplin saat berdiri di dalam KRL, dengan mengambil posisi sesuai marka yang ada serta tidak memaksakan diri untuk masuk bila kereta telah terisi pengguna sesuai marka," ujarnya di Jakarta, Rabu . Petugas di stasiun juga tetap melakukan pemeriksaan syarat kelengkapan naik KRL dengan menunjukkan bukti vaksinasi baik melalui scan aplikasi maupun memperlihatkan sertifikat vaksin. Setelahnya, pengguna dapat memanfaatkan fasilitas wastafel tambahan yang ada untuk mencuci tangan sebelum maupun sesudah naik KRL.
"Untuk lebih memaksimalkan proteksi di tengah kenaikan jumlah pengguna, KAI Commuter mewajibkan penggunaan masker ganda yang disarankan yaitu masker medis di dalam dengan dilapisi masker kain di luar," tuturnya.Untuk masker yang filtrasinya telah mencukupi yaitu antara lain masker KF94, KN95, dan N95 tidak perlu lagi dilapisi dengan masker kain.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
KRL Yogyakarta-Solo Alami Peningkatan PenumpangVolume pengguna pada Desember mencapai rata-rata 9.007 per hari, meningkat 22,9% dibanding November.
Baca lebih lajut »
Nataru, KAI Commuter Awasi Ketat Penerapan Protokol KesehatanSelama masa layanan Natal dan Tahun Baru (Nataru), KAI Commuter tetap menjaga protokol kesehatan (prokes) seperti pembatasan kapasitas, dan lainnya.
Baca lebih lajut »
Bantul Buka Objek Wisata dengan Pengaturan Ganjil Genap Saat Natal |Republika OnlineObjek wisata di Bantul dibuka dengan penerapan protokol kesehatan ketat.
Baca lebih lajut »
Capaian Vaksinasi 72,6%, Menkes Ucapkan Selamat Untuk Provinsi BantenTerkait antisipasi penyebaran Covid-19 pada saat Perayaan Natal 2021 dan Tahun Baru 2022, Menkes meminta semua pihak untuk melaksanakan protokol kesehatan secara ketat.
Baca lebih lajut »
Kebutuhan Naik saat Nataru, Pertamina Pastikan Stok BBM dan LPG di Jateng - DIY AmanPertamina Patra Niaga telah menghitung proyeksi peningkatan konsumsi energi masyarakat selama masa libur Nataru.
Baca lebih lajut »