Proliga 2023: Juara Bertahan Bank bjb Tandamata Petik Kemenangan Perdana

Indonesia Berita Berita

Proliga 2023: Juara Bertahan Bank bjb Tandamata Petik Kemenangan Perdana
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 detiksport
  • ⏱ Reading Time:
  • 27 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 14%
  • Publisher: 59%

Juara bertahan sekaligus tuan rumah Proliga 2023, Bandung Bank bjb Tandamata, memetik kemenangan perdananya. Mereka kalahkan Gresik Petrokimia Pupuk Indonesia.

Menurut Alim, kunci kemenangan hari ini karena anak asuhnya bermain lebih lepas meskipun di kandang."Kami instruksikan kepada semua pemain untuk bermain lepas, tidak ada beban apapun," katanya menambahkan.

Terakhir, pertemuan kedua tim itu tersaji di partai final Proliga 2022. Pada pertemuan tersebut, Bank bjb Tandamata juga menang atas rivalnya itu dengan skor 3-2. "Kalau pun sulit untuk didatangkan, kami terpaksa akan memanfaatkan yang ada. Yang pasti 60 persen pemain kami adalah junior, selebihnya para senior dimana setiap game harus menjadi poin," ujarnya.Di sisi lain, pelatih Gresik Petrokimia Pupuk Indonesia, Ayub Hidayat, mengakui kekalahannya karena beban berat tampil perdana di kandang lawan.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

detiksport /  🏆 24. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Proliga 2023: SBY Optimistis Lavani Akan Bisa Pertahankan Gelar JuaraProliga 2023: SBY Optimistis Lavani Akan Bisa Pertahankan Gelar JuaraSusilo Bambang Yudhoyono (SBY) optimistis klub binaannya, Lavani Allo Bank, akan bisa mempertahankan gelar juara Proliga pada 2023.
Baca lebih lajut »

Proliga 2023, Tekad Bandung BJB Tandamata Pertahankan Gelar JuaraProliga 2023, Tekad Bandung BJB Tandamata Pertahankan Gelar JuaraAjang Proliga 2023 akan dimulai, tim Bandung BJB Tandamata launching skuadnya. Tak main-main, target tinggi diusung oleh tim arahan Ayi Subarna itu.
Baca lebih lajut »

Tim Bola Voli Jakarta BNI 46 Bidik Juara Proliga 2023Tim Bola Voli Jakarta BNI 46 Bidik Juara Proliga 2023Pada tahun ini, Jakarta BNI 46 akan mengeluarkan segenap kemampuan dan tenaga untuk menjadi juara di ajang kompetisi kompetisi Proliga tahun 2023.
Baca lebih lajut »

Jadwal Proliga 2023 di GOR Si Jalak Harupat BandungJadwal Proliga 2023 di GOR Si Jalak Harupat BandungJadwal Proliga 2023. Begini jadwal lengkap kompetisi bola voli PLN Mobile Proliga 2023 di GOR Si Jalak Harupat Bandung, 5-8 Januari 2023.
Baca lebih lajut »

Kakorlantas Polri Resmikan Jersey & Tim Voli Polri untuk Proliga 2023Kakorlantas Polri Resmikan Jersey & Tim Voli Polri untuk Proliga 2023Kakorlantas Polri Irjen Pol Firman Shantyabudi meresmikan peluncuran tim dan jersey bola voli Popsivo Polwan dan Jakarta Bhayangkara Presisi.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-01 07:56:20