Program penyediaan minyak goreng curah bersubsidi yang dikoordinasikan oleh Kementerian Perindustrian (Kemenperin) akan berhenti pelaksanaannya pada 31 Mei 2022.
Hal itu diatur dalam Peraturan Menteri Perindustrian Nomor 26 Tahun 2022 tentang Perubahan Ketiga atas Permenperin Nomor 8 Tahun 2022 tentang Penyediaan Minyak Goreng Curah untuk Kebutuhan Masyarakat, Usaha Mikro, dan Usaha Kecil dalam Kerangka Pembiayaan Badan Pengelola Dana Perkebunan Kelapa Sawit .
“Sehubungan dengan hal tersebut, para pelaku usaha dapat melakukan pengajuan permohonan pembayaran Dana Pembiayaan Minyak Goreng Curah oleh Pelaku Usaha kepada BPDPKS secara online melalui Sistem Informasi Industri Nasional paling lambat tanggal 31 Juli 2022,” ujar Menteri Perindustrian Agus Gumiwang Kartasasmita dalam keterangan resmi, Rabu 25 Mei 2022.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Program Minyak Goreng Curah Bersubsidi Segera Berakhir, Ini GantinyaKemenperin mengumumkan program minyak goreng curah bersubsidi akan berakhir pada 31 Mei 2022. MinyakGoreng
Baca lebih lajut »
Program minyak goreng curah bersubsidi Kemenperin berakhir 31 Mei 2022Program penyediaan minyak goreng curah bersubsidi yang dikoordinasikan oleh Kementerian Perindustrian (Kemenperin) akan berhenti pelaksanaannya pada 31 Mei ...
Baca lebih lajut »
Minyak Goreng Curah Bersubsidi Disetop, Distribusi Dijamin LancarProgram penyediaan minyak goreng curah bersubsidi yang dikoordinasikan oleh Kemenperin akan berhenti pelaksanaannya pada 31 Mei 2022.
Baca lebih lajut »
BREAKING NEWS: Program Subsidi Minyak Goreng Curah Akan Dicabut Mulai 31 Mei 2022 - Tribunnews.comDirektur Jenderal Industri Agro Kemenperin mengatakan pemerintah akan mencabut subsidi minyak goreng curah mulai 31 Mei 2022.
Baca lebih lajut »
396 Ribu Ton Minyak Goreng Curah Bersubsidi Sudah Diguyur ke PasaranHingga 23 Mei 2022, penyaluran minyak goreng curah bersubsidi di bulan Mei telah mencapai 120.290,28 ton, atau memenuhi 61,8 persen kebutuhan nasional per bulan sebesar 194.634 ton.
Baca lebih lajut »
Aturan Subsidi Minyak Goreng Curah Dicabut Pemerintah, Siap Berlaku Mulai Tanggal 31 Mei 2022 - Pikiran-Rakyat.comAturan subsidi minyak goreng curah akan segera dicabut oleh pemerintah. Pencabutan kebijakan siap dilakukan pada akhir bulan ini?
Baca lebih lajut »