Pemkot Denpasar menyalurkan bantuan pemerintah pusat kepada masyarakat di Kota Denpasar. Pemprov Bali juga menyalurkan bantuan dari pemerintah pusat kepada masyarakat di Bali. Nusantara AdadiKompas
Wali Kota Denpasar I Gusti Ngurah Jaya Negara menyerahkan bantuan dari pemerintah pusat berupa bantuan pangan nontunai, Program Keluarga Harapan, dan bantuan sosial tunai, secara simbolis kepada enam orang dari keluarga penerima manfaat di Kota Denpasar. Dalam acara penyerahan bantuan sosial pemerintah pusat di Kantor Wali Kota Denpasar, Rabu , juga diserahkan bantuan tambahan beras bagi keluarga penerima manfaat.
DENPASAR, KOMPAS — Pemerintah Kota Denpasar, Bali, menyalurkan bantuan pangan nontunai, Program Keluarga Harapan, dan bantuan sosial tunai yang dialokasikan pemerintah pusat kepada masyarakat di Kota Denpasar. Dari tiga jenis bantuan sosial yang bersumber dari APBN, terdapat 14.477 keluarga di Kota Denpasar yang mendapatkan bantuan tersebut.
Penyerahan tiga jenis bantuan pusat ke keluarga penerima manfaat di Kota Denpasar dilangsungkan secara simbolis di Kantor Wali Kota Denpasar, Bali, Rabu . Didampingi beberapa pejabat daerah di Pemkot Denpasar, Wali Kota Denpasar I Gusti Ngurah Jaya Negara menyerahkan tiga jenis bantuan sosial dari program pemerintah pusat itu ke enam orang penerima.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Masih di Level 4, Kemkes: Belum Ada Perubahan Situasi Pandemi untuk Provinsi Jawa-BaliKasus konfirmasi positif dan kasus sembuh menunjukan tren yang baik dalam beberapa hari terakhir ini dan semoga tren ini terus berlanjut.
Baca lebih lajut »
Situasi Belum Membaik, Seluruh Jawa-Bali Masih PPKM Level 4 |Republika OnlinePemerintah mengganti istilah PPKM Darurat menjadi PPKM Level 4.
Baca lebih lajut »
Jakarta Bali yang Masih di Level 4 Pandemi |Republika OnlineDisiplin cegah penularan Covid-19 jadi kunci penurunan level pandemi.
Baca lebih lajut »
Angka Keterisian RS di Jawa Relatif Turun, Bali Justru Naik |Republika OnlineAngka BOR Bali kini justru naik ke dari 30-an persen ke posisi 73,24 persen.
Baca lebih lajut »
Polda Bali tindak tegas kartel alat kesehatan saat pandemiPolda Bali akan menindak tegas terhadap orang-orang yang memonopoli atau aktivitas kartel distribusi alat kesehatan pada masa pandemi Covid-19.\r\n\r\n"Kami ...
Baca lebih lajut »