Simak profil pelatih ganda campuran yang menjadi tandem Nova Widianto di Pelatnas PBSI yaitu Flandy Limpele.
Liputan6.com, Jakarta Pelatih ganda putra asal Indonesia yang melatih Malaysia, Flandy Limpele tidak akan memperpanjang kontrak dengan Asosiasi Badminton Malaysia . Hal ini juga dikonfirmasi oleh BAM efektif per 1 April 2022.
Sementara itu, pada sektor ganda campuran dia berhasil memenangkan juara Asian Championship Johor Bahru pada 2008, juara Southeast Asian Games di Nakhon Ratchasima tahun 2007, dan beberapa turnamen terbuka BWF. 2 dari 4 halamanMencetak Pemain-Pemain Unggulan di India dan MalaysiaPada tahun 2019, Flandy melatih pasangan ganda putra India yang disegani oleh pebulu tangkis lain. Berkat keuletan dan kepemimpinan yang displin, Flandy berhasil membentuk Rankireddy/Shetty yang berhasil menembus ke final Jerman Terbuka 2019 sebelum dikalahkan oleh Marcus/ Kevin.
Bahkan, pasangan unggulan Malaysia ini berhasil membuat kejutan dengan meraih medali perunggu usai mengalahkan wakil Indonesia, Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan dengan 3 gim 17-21, 21-17, dan 21-14.3 dari 4 halamanMisi Untuk Flandy di PelatnasFlandy akan menjadi pasangan Nova Widianto untuk melatih ganda campuran Indonesia. Tak hanya sekadar melatih, kedua pelatih yang sudah berpengelaman tersebut dibebani sebuah misi.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Ini Kata Rexy Mainaky Soal Flandy Limpele yang Melatih Ganda Campuran IndonesiaIni Kata Rexy Mainaky Soal Flandy Limpele yang Melatih Ganda Campuran Indonesia TempoSport
Baca lebih lajut »
Ganda Putra Malaysia Ceritakan Peran Besar Flandy Limpele dalam Kariernya - Bolasport.comPebulu tangkis ganda putra Malaysia, Man Wei Chong, menceritakan peran besar Flandy Limpele dalam kariernya.
Baca lebih lajut »
Usai Flandy Limpele Mundur, Legenda Bulu Tangkis Malaysia Lempar Kritikan - Bolasport.comPelatih ganda putra Malaysia, Flandy Limpele resmi meninggalkan BAM pada 1 April mendatang. Legenda bulu tangkis Malaysia langsung beri kritikan.
Baca lebih lajut »