Priyo Sebut Koalisi Prabowo-Sandi Masih Solid

Indonesia Berita Berita

Priyo Sebut Koalisi Prabowo-Sandi Masih Solid
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 Beritasatu
  • ⏱ Reading Time:
  • 53 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 24%
  • Publisher: 59%

Koalisi pendukung Prabowo-Sandiaga masih solid memperjuangkan hasil Pemilu 2019.

Jakarta, Beritasatu.com - Wakil Ketua Badan Pemenangan Nasional , Priyo Budi Santoso, memastikan, seluruh partai politik pendukung Prabowo-Sandiaga masih akan solid walaupun KPU sudah menetapkan hasil rekapitulasi nasional.

"Untuk konteks masalah keprihatinan yang mendalam, terhadap kecurangan yang bersifat terstruktur, masif dan sistematis ini kita satu bahasa. Bukan hanya parpol yang sekarang ikut berlaga dalam pemilu, tetapi juga publik dan masyarakat luas," kata Priyo Budi Santoso di Kertanegara 4, Jakarta, Selasa .

Priyo menjelaskan, dalam pertemuan elit pemenangan Prabowo-Sandiaga yang digelar hari ini juga diikuti oleh seluruh perwakilan elit parpol koalisi. Semua menandakan bahwa koalisi pendukung Prabowo-Sandiaga masih solid memperjuangkan hasil Pemilu 2019. Dalam kesempatan itu, para elit politik yang hadir juga menyesalkan telah terjadi banyak penghadangan terhadap masyarakat yang ingin berangkat ke Jakarta. Padahal, kelompok masyarakat tersebut hanya ingin menyampaikan aspirasinya terkait hasil Pemilu 2019.

"Mau datang untuk mengekspresikan aspirasinya di masing-masing kotanya se-Indonesia juga monggo. Seharusnya ini adalah hak yang masih dimungkinkan dinaungi dalam konstitusi kita," ucap Priyo.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

Beritasatu /  🏆 26. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Demokrat Tegaskan Koalisi dengan Prabowo-Sandi Berakhir pada 22 MeiDemokrat Tegaskan Koalisi dengan Prabowo-Sandi Berakhir pada 22 MeiPernyataan Hinca menanggapi cuitan kader Demokrat Ferdinand Hutahaean yang menyatakan tidak lagi mendukung Prabowo-Sandi.
Baca lebih lajut »

PKS Harap Demokrat Tetap Bertahan di Koalisi Prabowo-SandiPKS Harap Demokrat Tetap Bertahan di Koalisi Prabowo-Sandi'Harapan kami Koalisi Adil Makmur solid bersama. Dan yakin Demokrat dengan kapasitasnya sebagai partai besar akan mengambil sikap yang bijak,' kata Mardani. Pilpres2019 PKS Demokrat
Baca lebih lajut »

Demokrat Sebut Koalisi Pendukung Prabowo Berakhir Setelah 22 MeiDemokrat Sebut Koalisi Pendukung Prabowo Berakhir Setelah 22 MeiHinca Panjaitan mengatakan kalau penetapan hasil pilpres sudah dilakukan, maka Demokrat bakal menentukan sikap mengenai langkah politik selanjutnya.
Baca lebih lajut »

Jokowi - Amin Sudah Menang, BPN Prabowo - Sandi Masih Tidak SenangJokowi - Amin Sudah Menang, BPN Prabowo - Sandi Masih Tidak SenangJokowi - Amin sudah menang dengan 85.607.362 suara, sementara Prabowo - Sandi mendapat 68.650.239. JokowiAminSudahMenang
Baca lebih lajut »

Hinca: Pendukung Prabowo-Sandi Tidak Pantas mem-bully Ibu AniHinca: Pendukung Prabowo-Sandi Tidak Pantas mem-bully Ibu Ani
Baca lebih lajut »

KPU Tetapkan Prabowo-Sandi Menang di RiauKPU Tetapkan Prabowo-Sandi Menang di RiauPrabowo-Sandi unggul dengan raihan 726.574 suara.
Baca lebih lajut »

Bawaslu Tolak Laporan Dugaan Kecurangan Pemilu BPN Prabowo-SandiBawaslu Tolak Laporan Dugaan Kecurangan Pemilu BPN Prabowo-SandiBawaslu RI menolak laporan BPN Prabowo-Sandi terkait dugaan kecurangan yang terstruktur, sistematis dan masif (TSM) yang dituduhkan kepada pasangan capres dan cawapres nomor urut 01 Joko Widodo dan Maruf Amin, karena bukti yang ada tidak memenuhi syarat.
Baca lebih lajut »

Demokrat usulkan Prabowo-Sandi tempuh jalur konstitusionalDemokrat usulkan Prabowo-Sandi tempuh jalur konstitusionalSekretaris Jenderal Partai Demokrat Hinca Panjaitan mengatakan sejak awal partainya mengusulkan agar pasangan capres-cawapres Prabowo Subianto-Sandiaga Uno ...
Baca lebih lajut »

Menang, Jokowi-Ma'ruf Tunggu Gugatan Prabowo-Sandi ke MKMenang, Jokowi-Ma'ruf Tunggu Gugatan Prabowo-Sandi ke MKCawapres 01 Ma'ruf Amin bersyukur atas hasil rekapitulasi penghitungan Pilpres 2019 oleh KPU yang menyatakan kemenangan untuk pasangan calon 01.
Baca lebih lajut »

KPU Tunggu Gugatan Prabowo-Sandi ke MKKPU Tunggu Gugatan Prabowo-Sandi ke MKKomisi Pilihan Umum menunggu gugatan pasangan Prabowo-Sandi ke MK terkait hasil pilpres 2019.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-12 10:56:17