Lakukan perkawinan sedarah, pria AS ini dihukum penjara dua tahun. Seorang pria Nebraska, Amerika Serikat (AS), dijatuhi...
- Seorang pria Nebraska, Amerika Serikat , dijatuhi hukuman dua tahun penjara karena menikah dan berhubungan seks dengan putri kandungnya.yang dilansir Jumat , melaporkan Travis Fieldgrove, 40, menikahi putrinya, Samantha Kershner, 21, Oktober lalu. Praktik inses atau perkawinan sedarah ini terbongkar dan polisi menangkap keduanya.
Kershner mengatakan kepada polisi bahwa tiga tahun lalu dia bertanya kepada ibunya siapa ayah kandungnya. Ibunya kemudian mengatur pertemuan Kershner dengan ayahnya. Namun, pertemuan itu berlanjut menjadi hubungan asmara.Menurut polisi, hubungan asmara ayah dan putri kandungnya itu berubah menjadi hubungan seksual September lalu. Ibu Kershner akhirnya memberi tahu polisi tentang hubungan terlarang tersebut dan keduanya ditangkap pada Januari lalu.
Fieldgrove pada April lalu memohon skandal insesnya tidak dibeberkan ke publik. Pengacaranya mengatakan dia malu dan berharap pernikahan itu tidak pernah terjadi. Kershner mengatakan kepada polisi bahwa dorongannya untuk melakukan inses adalah karena persaingan dan cemburu dengan saudara tirinya mengenai siapa yang bisa berhubungan seks dengan ayah mereka.
Ayah dan putri kandungnya itu menghadapi tuduhan inses. Otoritas berwenang merekomendasikan agar Fieldgrove jangan sampai memiliki kontak lagi dengan Kershner selama setahun pertama setelah dia dibebaskan kelak.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Begini Pengakuan Pria yang Dipukuli Brimob di Kampung Bali'Saya sakit hati dan saya membantu supaya pendemo semakin lebih mudah untuk mendapatkan batu,' kata Andri Bibir.
Baca lebih lajut »
Misteri Istri Ketua KPU Cianjur Disekap Dua Pria BertopengDrama penyekapan istri KPU Cianjur hingga kini masih menjadi misteri. Polisi masih menyelidiki kasus yang terjadi pada Kamis malam lalu itu.
Baca lebih lajut »
Isu Korban Tewas Hoax, Polri Jelaskan soal Brimob Pukuli Pria di Kampung BaliPolisi menegaskan narasi dalam video pemukulan di Kampung Bali, Tanah Abang, Jakpus, hoax.
Baca lebih lajut »
Penemuan yang Mengubah Dunia: Pembalut, Semula Diciptakan untuk Para PriaHah? Untuk apa ya pria memakai pembalut?
Baca lebih lajut »
Viral Video Pria Dipukuli Aparat, Begini Penjelasan PolriMenurut Kepolisian, pria dalam video tersebut bertugas menyuplai pecahan batu kepada para perusuh untuk dilempari ke arah polisi.
Baca lebih lajut »
Pria Ini Sering Jual Narkoba untuk Pelajar SMP dan SMAAkhirnya bandar pil koplo dibekuk di depan SPBU Jalan Lontar Surabaya saat menunggu calon pembeli. Bandarpilkoplo
Baca lebih lajut »
Pria yang Tewas di Gunung Rinjani Diduga Masuk ke Hutan dalam Keadaan LinglungPihak kepolisian belum bisa memastikan identitas mayat berjenis kelamin laki-laki tersebut, karena tidak ada satupun tanda pengenal di tubuh korban.
Baca lebih lajut »
Tips Jaga Stamina Bagi Pria Selama RamadhanPria disarankan tetap berolahraga untuk menjaga stamina selama Ramadhan.
Baca lebih lajut »
Kualitas Sperma Pria Menurun Secara Global, Penyebabnya Ada di RumahDalam 80 tahun terakhir kualitas sperma pria menurun sampai 50 persen secara global. Ini tidak hanya terjadi pada pria tapi juga anjing rumahan.
Baca lebih lajut »