Preview AC Milan vs Napoli: Momentum Rossoneri Perbaiki Rekor Buruk Sindonews BukanBeritaBiasa .
Pertandingan antara AC Milan vs Napoli akan berlangsun di Stadion San Siro, Milan, Senin dini hari waktu Indonesia. Kick-off digelar pukul 02.45 WIB.saat ini duduk di posisi kedua klasemen dengan koleksi 39 poin. Sedangkan Napoli berada di peringkat keempat dengan torehan 36 poin. Napoli berpeluang menggusur Milan jika menang dalam laga ini.
Pelatih AC Milan, Stefano Pioli, patut mewaspadai kehadiran tim tamu. Pasalnya, dalam 13 pertemuan terakhir kedua tim, AC Milan baru sekali menang dan tujuh kali imbang.seperti menelan kutukan karena selalu gagal mencuri kemenangan melawan Napoli, termasuk ketika kalah 0-1, Maret 2021 lalu. Meski demikian, AC Milan berpeluang memutus rekor buruk itu. Sebab, Napoli sedang limbung menjelang paruh pertama musim ini. Skuad berjuluk Partenopei baru takluk 0-1 melawan Empoli.
Dalam upaya menang, AC Milan tanpa Ante Rebic, Rafael Leao dan Pietro Pellegri akibat cedera. Meski demikian, Zlatan Ibrahimovic kemungkinan bisa dipasangkan dengan Olivier Giroud yang telah pulih dari cedera.. Sehingga, Fikayo Tomori masih akan terus bermitra dengan Alessio Romagnoli di jantung pertahanan empat bek.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Jadwal Liga Italia: AC Milan Tantang Napoli, Juventus Hadapi BolognaSimak jadwal Liga Italia, melibatkan aksi AC Milan dan Juventus akhir pekan ini.
Baca lebih lajut »
Sikat Salernitana 5-0, Inter Milan Samai Rekor 70 Tahun Milik Juventus dan AC MilanInter Milan menahbiskan diri sebagai salah satu kandidat juara Liga Italia musim ini. Pasukan Simone Inzaghi dkk. menang 5-0 atas Salernitana pada pekan ke-18, Sabtu (18/12/2021) dinihari WIB.
Baca lebih lajut »
Dedengkot Ultras AC Milan Ditangkap Jualan NarkobaTiga anggota Ultras AC Milan baru saja dicokok polisi Italia karena kasus perdaganggan narkoba.
Baca lebih lajut »
Jadwal Liga Italia Serie A 18-20 Desember 2021: AC Milan vs Napoli, Inter Milan Main Dini Hari NantiLiga Italia 2021/2022 menghadirkan duel besar akhir pekan ini. AC Milan dan Napoli yang tengah bersaing memperebutkan posisi puncak bakal bertarung.
Baca lebih lajut »
Christian Eriksen dan Inter Milan Resmi BerpisahChristian Eriksen menyudahi kariernya bersama Inter Milan. Eriksen tak bisa lanjut karena masalah kesehatannya.
Baca lebih lajut »
Perisic : Inter Milan Berbahaya! |Republika OnlineTitik balik Inter yakni saat mereka berhasil mengalahkan Napoli
Baca lebih lajut »