PresUniv Jadi PT dengan Jumlah Mahasiswa Asing Terbanyak

Indonesia Berita Berita

PresUniv Jadi PT dengan Jumlah Mahasiswa Asing Terbanyak
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 Beritasatu
  • ⏱ Reading Time:
  • 41 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 20%
  • Publisher: 59%

PresUniv tercatat menjadi perguruan tinggi dengan jumlah mahasiswa asing penuh waktu terbanyak se-Indonesia.

Bekasi, Beritasatu.com - President University tercatat menjadi perguruan tinggi dengan jumlah mahasiswa asing penuh waktu terbanyak se-Indonesia. Jumlah tersebut merujuk pada data izin belajar bagi mahasiswa asing yang masih kuliah di Indonesia.

Advertisement Sampai dengan tahun 2021, Direktorat Kelembagaan tercatat mengeluarkan 3.896 izin belajar bagi seluruh mahasiswa asing untuk studi tingkat sarjana di berbagai perguruan tinggi di Indonesia. Dari seluruh jumlah tersebut, sebanyak 5,3% mahasiswa asing memilih untuk melanjutkan kuliahnya di PresUniv. Mereka tersebar di berbagai fakultas dan program studi yang ada di PresUniv.

“Selamat datang kepada seluruh mahasiswa asing. Kami tentu senang melihat begitu banyaknya mereka yang ingin melanjutkan kuliahnya di PresUniv. Ini membuktikan tingginya kualitas sistem pendidikan di PresUniv. Apalagi memang sejak awal berdirinya, PresUniv sudah mencanangkan diri menjadi international university," ungkap Rektor President University, Prof Dr Chairy, ketika ditemui di ruang kerjanya, Rabu .

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

Beritasatu /  🏆 26. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Ketum HIPMI Mardani Maming Resmi Jadi DPO KPKKetum HIPMI Mardani Maming Resmi Jadi DPO KPKPlt Juru Bicara KPK Ali Fikri berharap, usai penerbitan surat DPO ini Mardani Maming kooperatif terhadap proses hukum di lembaga antirasuah.
Baca lebih lajut »

KPK panggil delapan prajurit TNI AU jadi saksi kasus helikopter AW-101KPK panggil delapan prajurit TNI AU jadi saksi kasus helikopter AW-101KPK panggil delapan prajurit TNI Angkatan Udara sebagai saksi dalam penyidikan kasus dugaan korupsi pengadaan helikopter angkut AgustaWestland (AW)-101 tahun 2016-2017. Siapa saja prajurit tersebut?
Baca lebih lajut »

Sandiaga Uno Yakin Desa Wisata Pela Bisa Jadi Destinasi Kelas DuniaSandiaga Uno Yakin Desa Wisata Pela Bisa Jadi Destinasi Kelas DuniaMenteri Sandi mengungkapkan perasaan takjubnya terhadap perjalanannya selama dua jam dari Tenggarong ke Desa Pela.
Baca lebih lajut »

Bertambah Jadi 10, Ini Daftar Startup PHK KaryawanBertambah Jadi 10, Ini Daftar Startup PHK KaryawanSecara global, rontoknya startup ini dikenal dengan fenomena tech winter.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-10 23:17:19