Presiden Yoon Suk Yeol pada Rabu menyatakan Korea Selatan berada dalam "darurat demografi nasional " akibat menurunnya populasi, seraya berjanji ...
Arsip Foto - Anak-anak muda berjalan di Seoul, Korea Selatan, Jumat . ANTARA/Xinhua/Wang Jingqiang/am.
"Hari ini, saya secara resmi mendeklarasikan darurat demografi nasional. Kami akan mengaktifkan sistem respons komprehensif antar-pemerintah hingga masalah rendahnya angka kelahiran dapat teratasi," kata Yoon dalam pertemuan yang diadakan di pusat penitipan anak di Pusat Penelitian dan Pengembangan HD Hyundai di Seongnam, selatan Seoul.
Yoon menguraikan tiga bidang utama yang fokus pada keseimbangan pekerjaan dan kehidupan, peningkatan perawatan anak, dan penyediaan perumahan yang lebih baik untuk mengatasi masalah yang kompleks Yoon juga berjanji untuk meningkatkan dukungan bagi layanan anak dan memperluas program ekstrakurikuler di sekolah dasar untuk meringankan beban pendidikan orang tua.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Presiden Yoon Suk Yeol Tegaskan Korea Selatan Tidak Akan Diam Melawan Provokasi Korea UtaraPresiden Yoon Suk Yeol menegaskan Korea Selatan tidak akan tinggal diam terhadap provokasi keji Korea Utara dan berjanji melindungi rakyat melalui kesiapan militer dan aliansi dengan AS
Baca lebih lajut »
Yoo Jae Suk Syok Kim Hye Yoon Malah Nganggur di Tengah Kesuksesan 'Lovely Runner'Kim Hye Yoon bercerita kalau dirinya memang menikmati masa istirahat yang layak setelah periode panjang syuting &039;Lovely Runner&039;, yang baru berakhir pada bulan April.
Baca lebih lajut »
Sutradara Lovely Runner, Yoon Jong Ho Ucap Tidak Puas dengan Visual Kim Hye YoonDalam wawancara baru-baru ini, Yoon Jong Ho membahas pendapatnya tentang peran Kim Hye Yoon di serial Lovely Runner.
Baca lebih lajut »
Tentara Korut Melintasi Perbatasan, Korsel Lepaskan Tembakan PeringatanMiliter Korsel melepaskan tembakan peringatan pada 20 tentara Korut yang melintasi perbatasan dan masuk wilayah Korsel.
Baca lebih lajut »
Korsel Temukan Harta Karun, Presiden Beri Lampu Hijau EksplorasiPresiden Korea Selatan (Korsel) Yoon Suk Yeol memberikan lampu hijau untuk eksplorasi cadangan minyak dan gas dalam jumlah yang sangat besar.
Baca lebih lajut »
China harap dua Korea tahan diri pascapenangguhan perjanjian militerChina berharap Korea Selatan maupun Korea Utara dapat menahan diri pasca Presiden Korsel Yoon Suk Yeol menyatakan negara tersebut menangguhkan sepenuhnya ...
Baca lebih lajut »