Kongres Peru menolak usulan untuk memajukan pemilu hingga Desember 2023.
REPUBLIKA.CO.ID, LIMA -- Presiden Peru yang baru, Dina Boluarte pada Sabtu waktu setempat mendesak Kongres meloloskan proposal untuk memajukan pemilihan umum . Hal ini ia katakan dalam konferensi pers dari istana presiden di tengah aksi protes mematikan yang terjadi karena krisis politik di negara tersebut.
Boluarte merupakan wakil presiden Peru sepekan terakhir. Ia kemudian mengambil alih kursi kepresidenan setelah presiden sayap kiri Pedro Castillo mencoba membubarkan Kongres secara ilegal dan ditangkap. Boluarte juga mengumumkan akan ada perombakan kabinetnya dalam beberapa hari mendatang, menyusul pengunduran diri menteri pendidikan dan menteri kebudayaan pada Jumat."Kita akan adakan rekomposisi kabinet, agar bisa menempatkan menteri-menteri yang berilmu di masing-masing sektor," ujarnya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Bosch Hadirkan Kompetisi Desain Interior untuk Mahasiswa Jawa TimurBertajuk Bosch Surabaya Interior Design Competition (BSIDC) 2023, lomba telah membuka registrasi sejak 12 Desember 2022.
Baca lebih lajut »
Polri Gelar Operasi Lilin Mulai 22 Desember 2022Polri gelar Operasi Lilin dalam rangka pengamanan Natal dan Tahun Baru 2023 pada 22 Desember 2022.
Baca lebih lajut »
Gerai Vaksin Booster Dibuka di Terminal Kalideres Fasilitasi Penumpang Libur Natal dan Tahun BaruGerai Vaksin Booster Dibuka di Terminal Kalideres Fasilitasi Penumpang Libur Natal dan Tahun Baru TempoMetro
Baca lebih lajut »
Libur Nataru 2022/2023, Garuda Indonesia dan Citilink Siapkan 1,3 Juta KursiPuncak libur Nataru 2022/2023 diproyeksikan akan berlangsung dari 18 Desember 2022 sampai dengan 8 Januari 2023.
Baca lebih lajut »