Ketua Tim Pengawas COVID19 DPR RI meminta Presiden agar penerapan tatanan kehidupan normal baru dapat dilakukan dengan sangat ketat dan kalau perlu diberikan sanksi. NewNormal
Upaya edukasi dan sosialisasi kepada masyarakat wajib dilakukan secara optimal
Muhaimin Iskandar mengatakan hal itu menanggapi rencana Presiden Jokowi untuk menerapkan tatanan kehidupan normal baru setelah kurva penyebaran COVID-19 melandai. "Dengan kesiapan fasilitas dan penerapan protokol kesehatan secara ketat, maka pemerintah dapat meminimalisir penyebaran COVID-19 secara efektif dengan memastikannya tidak adanya kasus baru dalam jumlah besar," katanya pula.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Buka Sektor Pariwisata, Presiden Jokowi : tidak Usah Tergesa-GesaPresiden Joko Widodo menyampaikan kemungkinan akan membuka sektor pariwisata, tapi tidak tergesa-gesa melainkan secara bertahap yang bisa terkontrol dengan baik
Baca lebih lajut »
Wali Kota Bekasi Minta Maaf kepada Presiden JokowiPermintaan maaf Wali Kota Bekasi tersebut juga disampaikan dengan mengirim surat secara resmi. WaliKotaBekasiRahmatEffendi
Baca lebih lajut »
Presiden Jokowi meminta jajarannya terus melanjutkan proyek strategis nasional di tengah pandemi virus Corona.Di Tengah Pandemi Covid-19, Presiden Jokowi Perintahkan Proyek Strategis Terus Dikebut Jokowi
Baca lebih lajut »
Presiden Jokowi siapkan 4 insentif bagi petani nelayan jaga panganPresiden Joko Widodo (Jokowi) menyiapkan empat insentif khusus bagi petani dan nelayan dalam upaya untuk menjaga ketersediaan bahan pokok di tengah pandemi ...
Baca lebih lajut »
Perpanjangan Darurat Covid-19 Tinggal Tunggu Presiden JokowiPerpanjangan darurat virus korona atau covid-19 menunggu Presiden Joko Widodo mencabut status bencana nasional.
Baca lebih lajut »