Setibanya di Bandara Karel Sadsuitubun Langgur, Kabupaten Maluku Tenggara, Jokowi akan langsung menuju Jembatan Wear Fair.
Kepala negara beserta rombongan lepas landas dari Bandara Halim Perdanakusuma, Jakarta, dengan menggunakan Pesawat Kepresidenan Indonesia-1 sekitar pukul 07.00 WIB."Di sana, Presiden meninjau jembatan, yang merupakan penghubung antara Kota Tual dan Kabupaten Maluku Tenggara," ujar Deputi Bidang Protokol, Pers dan Media Sekretariat Presiden Bey Machmudin melalui keterangan resmi.
Selanjutnya, Jokowi akan menyerahkan bantuan sosial berupa BLT bahan bakar minyak dan sembako kepada masyarakat penerima manfaat di Kantor Pos Tual. Selain itu, masih di kota yang sama, Presiden akan mengunjungi Pasar Tual untuk menyerahkan bantuan sosial kepada para pedagang pasar. "Pada sore harinya, Kepala Negara diagendakan meninjau unit pengolahan ikan di PT Samudera Indo Sejahtera . Di tempat yang sama, Kepala Negara juga dijadwalkan berdialog dengan para nelayan dan pembudidaya rumput laut," sambung Bey.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Raker dengan Kemenhub, Komisi V DPR Pertanyakan Siapa Pengelola Bandara Halim PerdanakusumaWakil Komisi V DPR Roberth Rouw mempertanyakan siapa pengelola Bandara Halim Perdanakusuma menyusul munculnya kabar soal pengalihan pengelolaan bandara tersebut dari PT Angkasa Pura II ke PT Angkasa Transportindo Selaras pada Juli lalu. ^ Money
Baca lebih lajut »
Jokowi Tinjau Proyek Infrastruktur dan Serahkan Bansos di MalukuPresiden Joko Widodo (Jokowi) dan Ibu Negara Iriana Jokowi melakukan kunjungan kerja ke Provinsi Maluku, Rabu (14/9/2022).
Baca lebih lajut »
Jokowi ke Maluku, Tinjau Proyek Infrastruktur dan Bagikan Bansos BBMJokowi diagendakan ke Maluku pada hari ini untuk tinjau proyek infrastruktur dan membagikan BLT BBM.
Baca lebih lajut »
Jokowi Terbang ke Maluku, Akan Tinjau Proyek Infrastruktur dan Bagikan BansosJokowi Terbang ke Maluku, Akan Tinjau Proyek Infrastruktur dan Bagikan Bansos: Presiden Jokowi akan menuju Jembatan Wear Fair yang merupakan jembatan penghubung antara Kota Tual dan Kabupaten Maluku Tenggara.
Baca lebih lajut »
Presiden bertolak ke Maluku tinjau sejumlah proyek infrastrukturPresiden Joko Widodo didampingi Ibu Negara Iriana bertolak ke Provinsi Maluku, Rabu, pukul 07.00 WIB, dengan menggunakan Pesawat Kepresidenan 1 dari ...
Baca lebih lajut »