Presiden Palestina Mahmoud Abbas menyatakan kekhawatirannya bahwa Israel mungkin berencana mengusir warga Palestina di Tepi Barat yang diduduki ke Yordania ...
Ramallah, Palestina - Presiden Palestina Mahmoud Abbas menyatakan kekhawatirannya bahwa Israel mungkin berencana mengusir warga Palestina di Tepi Barat yang diduduki ke Yordania setelah perang di Gaza berakhir.
"Saya khawatir setelah menghancurkan Gaza, Israel bergerak ke Tepi Barat dan mengusir penduduknya ke Yordania," lanjut dia. Dia juga mendesak negara-negara Eropa untuk "mengakui Negara Palestina seperti mereka mengakui Israel." Namun resolusi tersebut diveto Amerika Serikat dengan 12 suara setuju dan dua suara abstain, termasuk Inggris dan Swiss.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Coba Serang Tentara Israel, 2 Warga Palestina Tewas DitembakDua warga Palestina tewas ditembak tentara Israel di Tepi Barat karena mencoba menyerang pasukan Israel.
Baca lebih lajut »
Pemerintahan Baru Palestina Harus Mempersiapkan Pemilu Legislatif dan Presiden Kata Presiden AbbasPemerintahan baru Palestina harus mempersiapkan pemilu legislatif dan presiden kata Presiden Mahmoud Abbas.
Baca lebih lajut »
Presiden Kuba Menyerukan Setop Genosida oleh Israel di Gaza, Tidak Bosan Mengecam Kejahatan IsraelPresiden Kuba, Miguel Díaz-Canel Bermúdez telah meminta komunitas internasional untuk mengambil tindakan guna mengakhiri genosida di Gaza.
Baca lebih lajut »
Kota Tulkarm Tepi Barat Lumpuh usai Warga Mogok Kerja Kecam IsraelSekelompok warga di serikat pekerja hingga organisasi masyarakat kota Tulkarm, Tepi Barat, Palestina, mogok kerja pada Senin (22/4).
Baca lebih lajut »
Lagi, Tentara Israel Tembak Mati 2 Warga Palestina di Tepi BaratPeristiwa yang terjadi di wilayah Tepi Barat, Palestina, melibatkan pasukan militer Israel yang kembali menembak mati dua warga palestina, satu remaja dan satu dewasa.
Baca lebih lajut »
Prancis Kecam Kekerasan yang Dilakukan Warga Israel di Tepi BaratTindakan kekerasan ini adalah akibat dari kelanjutan kebijakan kolonial di wilayah tersebut dan merupakan pelanggaran serius terhadap hukum internasional
Baca lebih lajut »