Prediksi Shakhtar Donetsk vs Real Madrid di Liga Champions, Pemanasan Sebelum El Clasico TempoBola
TEMPO.CO, Jakarta - Real Madrid akan menjalani dua laga penting pekan ini. Dua laga itu ialah melawan Shakhtar Donetsk pada duel keempat Grup F di Liga Champions pada Rabu dini hari, 12 Oktober 2022. Lalu mereka akan bertemu Barcelona di Liga Spanyol pada Ahad, 16 Oktober 2022.Untuk pertandingan melawan Shakhtar Donetsk, Real Madrid akan berangkat ke Warsawa, Polandia dengan modal meyakinkan.
Kondisi TerkiniShakhtar DonetskPelatih Igor Jovicevic tampaknya tidak akan melakukan perubahan besar dalam starting XI pilihannya karena hanya Viktor Kornienko yang tidak dapat dimainkan pada laga ini akibat cedera.Real MadridThibaut Courtois dan Dani Ceballos masih dibekap cedera sehingga akan absen melawan Shakhtar Donetsk. Andriy Lunin kembali mendapatkan kesempatan untuk unjuk gigi di bawah mistar gawang Los Blancos.Prediksi Susunan Pemain Shakhtar DonetskAnatoly Trubin.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Real Madrid Boyong Karim Benzema Hadapi Shakhtar Donetsk di Liga ChampionsReal Madrid akan berhadapan dengan Shakhtar Donetsk pada matchday ke-4 Grup F Liga Champions 2022/2023.
Baca lebih lajut »
Jadwal Bola Hari Ini, Senin 10 Oktober 2022: Liga Inggris, Liga Spanyol, Liga ItaliaJadwal bola pada Senin malam hingga Selasa dinihari, 11 Oktober 2022, akan menampilkan petandingan Liga Inggris, Liga Spanyol, dan Liga Italia.
Baca lebih lajut »
Prediksi Shakhtar Donetsk vs Real Madrid 12 Oktober 2022 - Bola.netPrediksi Shakhtar Donetsk vs Real Madrid, Prediksi Skor, Liga Champions, Shakhtar Donetsk vs Real Madrid, UEFA Champions League (UCL), Prediksi Bola 12 Oktober 2022, Preview Pertandingan, Starting XI, Perkiraan Susunan Pemain, Head to Head, Statistik.
Baca lebih lajut »
Dibekuk Arsenal, Liverpool Cari Pelampiasan di Liga ChampionsLiverpool baru saja menelan kekalahan dari Arsenal.
Baca lebih lajut »