Prediksi Real Madrid vs Manchester City di Leg Kedua Semifinal Liga Champions
PIKIRAN RAKYAT - Partai leg kedua semifinal Liga Champions antara Real Madrid vs Manchester City akan berlangsung pada Kamis 5 Mei 2022 pukul 2.00 WIB. Duel ini dihelat di Stadion Santiago Bernabeu, Spanyol.
Meski unggul satu angka, namun dalam lawatan ke Spanyol, The Citizens Man City harus tetap waspada. Pasalnya El Real memiliki catatan positif ketika tertinggal dari lawannya. Pun di leg pertama menghadapi Man City, Real Madrid juga berhasil mengejar ketertinggalan meskipun harus kalah tipis di Manchester City.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Jelang Kontra Real Madrid, Pep Guardiola: Barcelona Berbeda Dengan Manchester City | Goal.comGuardiola menyebut permainan sepakbola Ancelotti selalu atraktif, dan City harus tampil lebih baik di leg kedua. UCL
Baca lebih lajut »
David Alaba Diprediksi Absen Saat Real Madrid vs Manchester CityReal Madrid akan menghadapi Manchester City pada leg kedua babak semifinal Liga Champions 2021-2022. Namun, tampaknya Los Blancos belum diperkuat David Alaba. Real...
Baca lebih lajut »
Ancelotti: Real Madrid Akan Agresif Menyerang Manchester CityReal Madrid akan tampil menyerang Manchester City pada leg kedua semifinal Liga Champions di Bernabeu, Rabu waktu setempat demi mengubah defisit satu gol menyusul kekalahan 3-4 di Inggris, kata manajer Carlo Ancelotti. Bek tengah David Alaba cedera tapi gelandang Casemiro kembali bermain setelah melewatkan leg pertama karena cedera.
Baca lebih lajut »
Carlo Ancelotti: Real Madrid Akan Serang Manchester CityPelatih Real Madrid, Carlo Ancelotti, akan tampil menyerang Manchester City pada laga kedua semifinal Liga Champions di Stadion Santiago Bernabeu.
Baca lebih lajut »
Preview Real Madrid vs Manchester City: Aroma Balas Dendam di BernabeuAroma dendam bakal terasa saat Real Madrid menjamu Manchester City pada laga leg kedua semifinal Liga Champions 2021-2022 di Santiago Bernabeu, Kamis (5.5.2022)...
Baca lebih lajut »
Prediksi Real Madrid vs Manchester City di Leg 2 Semifinal Liga ChampionsInilah prediksi Real Madrid vs Manchester City di pada leg kedua babak semifinal Liga Champions malam ini.
Baca lebih lajut »