Maroko akan berhadapan dengan Spanyol pada babak 16 besar Piala Dunia 2022.
Liputan6.com, Jakarta Banyak alasan untuk meragukan perjalan Maroko di Piala Dunia 2022. Namun status underdog membuat Singa Atlas kuat. Tak terkalahkan pada fase grup, Maroko pun bersiap mengukir sejarah baru lewat Piala Dunia 2022. Sanggupkan tim ini membunuh raksasa Spanyol di babak 16 besar?
Jajak pendapat yang dilakukan Sofascore juga tak jauh berbeda. Sebanyak 50 persen responden menjagokan Spanyol bakal memenangkan pertandingan. Sementara 38.4 persen lainnya mendukung Maroko. Sedangkan 11,4 persen responden memprediksi laga berakhir imbang.Meski demikian, sepak bola tidak selesai hanya dalam hitungan-hitungan peluang. Apapun masih mungkin terjadi di lapangan. Maroko bahkan sudah membuktikan.
"Bagi Tim Maroko, mereka sangat impresif, sangat fantastis di setiap laga. Saya tidak sabar melihat penampilan mereka di babak knock out," kata Wenger yang kini jadi pejabat FIFA.Laga lainnya di Grup F mempertemukan Maroko dan Kanada. Wakil Afrika unggul cepat dan akhirnya memastikan satu tiket ke babak 16 besar.
Spanyol kembali mengalami nasib serupa di Piala Dunia 2018 saat bertemu tuan rumah Rusia yang tidak diunggulkan. Sempat unggul lebih dulu melalui gol bunuh diri Sergei Ignashevich pada menit ke-12, Spanyol gagal memenangkan laga akibat handsball Gerrard Pique di kotak terlarang pada menit ke-41. Artem Dzyuba mengeksekusinya dengan sempurna dan mengubah kedudukan 1-1.
"Kami tidak datang hanya untuk mengatakan 'oh, kami hampir saja'," kata pelatih Maroko, Walid Regragui mengingatkan."Kami perlu mendapatkan hasil seperti yang dilakukan semua tim Eropa atau Amerika Selatan. Kita perlu meniru mereka,” beber pelatih berusia 47 tahun itu."Kami sudah mengukir sejarah saat mencapai 16 besar, tapi kami ingin lebih," katanya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Preview 16 besar Piala Dunia 2022: Spanyol vs MarokoSekalipun Maroko menumbangkan peringkat kedua dunia Belgia dalam fase grup, Spanyol lebih difavoritkan sebagai pemenang pertandingan babak 16 besar Piala ...
Baca lebih lajut »
Jadwal 16 Besar Piala Dunia 2022: Maroko Vs Spanyol, Portugal Vs SwissLaga Maroko vs Spanyol dan Portugal vs Swiss merupakan dua pertandingan terakhir yang termuat dalam jadwal 16 besar Piala Dunia 2022.
Baca lebih lajut »
Maroko Ketagihan Cetak Sejarah di Piala Dunia 2022, Spanyol Bakal Jadi Korban?Kiper Maroko, Yassine Bounou optimistis, negaranya mampu mengalahkan Spanyol di babak 16 besar Piala Dunia 2022.
Baca lebih lajut »
Prediksi Piala Dunia: Maroko vs Spanyol 6 Desember 2022 - Bola.netPrediksi Piala Dunia, Prediksi Maroko vs Spanyol, Prediksi Skor, 16 Besar Piala Dunia 2022, Maroko vs Spanyol, FIFA World Cup, Prediksi Bola 6 Desember 2022, Preview Pertandingan, Starting XI, Perkiraan Susunan Pemain, Head to Head, Statistik.
Baca lebih lajut »