Juventus dipastikan pincang ketika menghadapi PSG yang akan mengandalkan tiro Mbappe, Neymar, dan Messi, pada laga fase grup Liga Champions.
Pertandingan PSG vs Juventus akan dihelat di Stade Parc des Princes pada Rabu mulai pukul 02.00 WIB.
Dikutip dari UEFA, sebanyak lima pemain Juventus dipastikan akan absen pada laga kontra PSG karena cedera. Lima pemain itu adalah Federico Chiesa , Kaio Jorge , Paul Pogba , Wojciech Szcz?sny , dan mantan bintang PSG, Angel Di Maria .Kondisi Juventus semakin terlihat rapuh karena Alex Sandro dan Leandro Paredes juga diragukan tampil.
Dengan kondisi skuad saat ini, Juventus asuhan Massimiliano Allegri kemungkinan besar akan tetap bermain dengan formasi 4-3-3 mengandalkan Dusan Vlahovic di lini depan.Allegri diprediksi akan menempatkan tiga gelandang pekerja, yakni Manuel Locatelli, Weston McKennie, dan Adrien Rabiot, di lini tengah.
Di lini belakang, kuartet bek terbaik Juventus saat ini adalah Danilo, Leonardo Bonucci, Bremer, dan Alex Sandro.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
PSG Vs Juventus, Allegri Sebut Mbappe dkk Kandidat Juara Liga Champions Nomor 1'PSG adalah kandidat juara Liga Champions nomor satu,' kata Massimiliano Allegri menjelang laga PSG vs Juventus.
Baca lebih lajut »
PSG Vs Juventus, Angel Di Maria Gagal ReuniPertandingan PSG vs Juventus merupakan laga perdana penyisihan Grup H Liga Champions.
Baca lebih lajut »
Di Maria Dipastikan Absen Bela Juventus Kontra PSGDi Maria ditarik keluar di babak pertama laga Serie A saat Juventus bermain imbang 1-1 melawan Fiorentina, Sabtu (3/9).
Baca lebih lajut »
Jadwal Liga Champions: PSG vs Juventus, Inter Milan vs Bayern MunchenBerikut jadwal Liga Champions matchday pertama yang akan berlangsung tengah pekan ini
Baca lebih lajut »
Angel Di Maria Dipastikan Absen Bela Juventus di Kandang PSGAngel Di Maria akan kehilangan kesempatan kembali ke PSG setelah absen dari skuad Juventus untuk pertandingan pembuka Liga Champions.
Baca lebih lajut »
PSG Vs Juventus, Di Maria Batal Reuni, Tak Jadi Lawan MessiJuventus dipastikan tak diperkuat Angel Di Maria saat melawat ke markas Paris Saint-Germain (PSG) dalam laga Liga Champions 2022-2023.
Baca lebih lajut »