Kompetisi LALIGA 2023/2024 menggulirkan jornada ketiganya pada akhir pekan ini. Raksasa Catalan Barcelona dijadwalkan bertandang ke markas Villarreal dalam laga yang dihelat Minggu (27/8/2023) pukul 22.30 WIB.
Liputan6.com, Jakarta - Kompetisi LALIGA Spanyol 2023/2024 kembali menggulirkan jornada ketiganya pada akhir pekan ini. Raksasa Catalan Barcelona dijadwalkan bertandang ke markas Villarreal dalam laga yang dihelat Minggu pukul 22.30 WIB.
Hasil imbang yang dipetik Robert Lewandowski dan kawan-kawan dalam joranda pembuka membuat mereka harus rela berselisih 5 poin dari rival bebuyutan Real Madrid, yang sudah melakoni 3 laga di Liga Spanyol. Sayangnya, Barcelona harus melewati tantangan cukup sulit jika ingin menumbangkan Villarreal di pekan ketiga. Tim besutan Quique Setien berpotensi tampil lebih pede lantaran bermain di kandang sendiri.
2 dari 5 halamanKondisi Skuad Jelang Villarreal vs BarcelonaKendati demikian, Barcelona tetap punya celah untuk mengeksploitasi tuan rumah. Pasalnya, Villarreal bakal dipaksa bermain tanpa sejumlah nama akibat cedra. Adapun di kubu Barcelona sendiri, Xavi sejatinya juga menghadapi beberapa gangguan akibat cedera. Araujo dan Pedri tengah menderita masalah hamstring serta paha, yang membuat mereka kemungkinan harus menepi hingga awal Oktober. Rekrutan baru Martinez yang belum didaftarkan di La Liga juga dilaporkan mengalami cedera kaki.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Jadwal Villarreal Vs Barcelona: Live Streaming & Siaran Langsung TV, Prediksi SkorBarcelona akan bertandang ke markas Villarreal untuk meraih kemenangan kedua dari tiga pertandingan awal musim ini.
Baca lebih lajut »
Prediksi La Liga: Villarreal vs BarcelonaDuel Villarreal vs Barcelona dalam lanjutan LaLiga matchday ketiga di Stadion De La Ceramica, Minggu 27 Agustus 2023, pukul 22.30 WIB. Berikut prediksinya.
Baca lebih lajut »
Jadwal Liga Spanyol 2023/2024: Barcelona Bidik Poin Maksimal di Markas VillarrealJornada 3 La Liga Spanyol 2023/2024 sudah bergulir. Kliub-klub terbaik Negeri Matador saling sikut demi menduduki peringkat setinggi mungkin di akhir musim.
Baca lebih lajut »
Villarreal vs Barcelona: Sama-sama Memburu Kemenangan KeduaVillarreal akan menjamu Barcelona di La Ceramica pada pekan ke-3 La Liga 2023/2024. Laga Villarreal vs Barcelona ini akan digelar Minggu, 27 Agustus 2023, jam 22:30 WIB.
Baca lebih lajut »
Head to Head dan Statistik: Villarreal vs BarcelonaVillarreal akan menjamu Barcelona pada pekan ke-3 La Liga 2023/2024. Pertandingan Villarreal vs Barcelona di La Ceramica ini akan kick-off Minggu, 27 Agustus 2023, jam 22:30 WIB.
Baca lebih lajut »
Prediksi Newcastle vs Liverpool 27 Agustus 2023Prediksi Newcastle vs Liverpool, Prediksi Skor, Premier League, Newcastle vs Liverpool, Liga Inggris, Prediksi Bola 27 Agustus 2023, Preview Pertandingan, Starting XI, Head to Head, Statistik.
Baca lebih lajut »