Praveen/Melati Dipaksa Mengakui Keunggulan Wakil Tuan Rumah Olimpiade Tokyo 2020

Indonesia Berita Berita

Praveen/Melati Dipaksa Mengakui Keunggulan Wakil Tuan Rumah Olimpiade Tokyo 2020
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 jpnncom
  • ⏱ Reading Time:
  • 22 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 12%
  • Publisher: 59%

Ganda campuran Indonesia Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti tumbang dalam pertandingan ketiga Grup C Olimpiade Tokyo 2020. OlimpiadeTokyo2020

jpnn.com, TOKYO - Ganda campuran Indonesia Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti dipakssa mengakui keunggulan wakil tuan rumah Olimpiade Tokyo 2020 Yuta Watanabe/Arisa Higashino pada laga penyisihan terakhir Grup C. Bermain di Musashino Forest Sports Plaza, Tokyo, Senin WIB, Praveen/Melati kalah dua gim langsung, 13-21, 10-21. Pada pertandingan ini, Praveen/Melati terlihat kesulitan menghadapi wakil Jepang Watanabe/Higashino. Bahkan di gim pertama mereka sudah tertinggal jauh, 0-8.

Baca Juga: Banyaknya kesalahan yang dibuat pasangan Indonesia seperti mengirim shuttlecock ke luar lapangan dan menghantam net membuat mereka sering tertinggal di awal laga. Sempat ada asa yang dilancarkan Praveen/Melati saat mereka mampu mengembalikan serangan-serangan Watanabe/Higashino. Namun, ganda campuran Jepang ini menutup interval gim pertama dengan skor 11-5. Sejak istirahat ganda campuran Jepang kembali tancap gas.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

jpnncom /  🏆 25. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Praveen/Melati takluk di laga terakhir Grup C Olimpiade TokyoPraveen/Melati takluk di laga terakhir Grup C Olimpiade TokyoGanda campuran Indonesia Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti dipaksa takluk oleh pasangan wakil tuan rumah Olimpiade Tokyo 2020 Yuta Watanabe/Arisa ...
Baca lebih lajut »

Masih Mulus di Olimpiade Tokyo 2020, Penampilan Praveen / Melati Belum SempurnaMasih Mulus di Olimpiade Tokyo 2020, Penampilan Praveen / Melati Belum SempurnaPraveen Jordan / Melati Daeva belum terbendung pada pertandingan di Olimpiade Tokyo 2020. Dari dua laga, Praveen / Melati, mampu melibas lawan-lawannya.
Baca lebih lajut »

Selancar Olimpiade Tokyo 2020: Lolos ke Babak Ketiga, Rio Waida Tantang Wakil Tuan RumahSelancar Olimpiade Tokyo 2020: Lolos ke Babak Ketiga, Rio Waida Tantang Wakil Tuan RumahPeselancar Indonesia Rio Waida melaju ke babak ketiga Olimpiade Tokyo 2020.
Baca lebih lajut »

Hasil Olimpiade Tokyo 2020 : Praveen / Melati Ungkap Kunci Sukses Kalahkan Pasangan DenmarkHasil Olimpiade Tokyo 2020 : Praveen / Melati Ungkap Kunci Sukses Kalahkan Pasangan DenmarkPraveen Jordan / Melati Daeva mengulang catatan apik di pertandingan kedua nomor ganda campuran bulutangkis pada Olimpiade Tokyo 2020.
Baca lebih lajut »

Hasil Bulu Tangkis Olimpiade Tokyo 2020 : Kalah, Praveen / Melati Tetap ke Perempat FinalHasil Bulu Tangkis Olimpiade Tokyo 2020 : Kalah, Praveen / Melati Tetap ke Perempat FinalPraveen / Melati menempati posisi runner up Grup C cabang bulu tangkis nomor ganda campuran Olimpiade Tokyo 2020 setelah kalah dari pasangan Jepang.
Baca lebih lajut »

Link Live Streaming Bulu Tangkis Olimpiade Tokyo 2020: Lihat Aksi Praveen / Melati dan The Minions di VidioLink Live Streaming Bulu Tangkis Olimpiade Tokyo 2020: Lihat Aksi Praveen / Melati dan The Minions di VidioPada sesi pertama bulu tangkis Olimpiade Tokyo 2020, Senin (26/7/2021), Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti dan Kevin Sanjaya/Marcus Gideon bertanding.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-01 13:28:32