Pertemuan Prancis dan Maroko di semifinal Piala Dunia 2022 akan menjadi adu kekuatan antara serangan dan pertahanan.
Doha, Beritasatu.com – Juara bertahan Piala Dunia Prancis akan menghadapi semifinalis pertama dari Benua Afrika, Maroko dalam pertandingan empat besar Piala Dunia 2022, Kamis dini hari pukul 02.00 WIB.
Ini akan menjadi adu kekuatan antara serangan dan pertahanan. Maroko sejauh ini tampil kuat di belakang dengan hanya kebobolan satu gol sejauh ini yakni lewat gol bunuh diri saat mengalahkan Kanada 2-1 di babak penyisihan grup.BACA JUGA Prancis vs Maroko: Kepolisian Paris Kerahkan Ribuan Personil Namun Prancis punya amunisi depan yang patut dibanggakan dalam diri Kylian Mbappe dan Olivier Giroud. Keduanya sudah memberikan kontribusi sembilan gol di antara mereka.
Sekalipun Mbappe bisa dikendalikan seperti saat mengalahkan Inggris, Prancis masih memiliki amunisi lain yang patut diwaspadai di antaranya Ousmane Dembele dan Antoine Griezmann. Kylian Mbappe. Maroko memiliki sejumlah masalah kebugaran di pertahanan mereka. Bek tengah Nayef Aguerd melewatkan pertandingan Portugal karena cedera otot dan rekan regulernya, Romain Saiss, diganti karena cedera hamstring yang berulang.Walid Regragui: Semifinal Tidak Membuat Puas Maroko Siapa pun yang mendapat kepercayaan Pelatih Walid Reragui harus bisa bermain maksimal. Penguasaan vs Serangan BalikKemungkinan Prancis akan menikmati banyak penguasaan bola di ...
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Ketangguhan Kiper Maroko Yassine Bounou, Baru Kebobolan 1 Gol di Piala Dunia | merdeka.comYassine Bounou merupakan salah satu kunci kesuksesan Timnas Maroko di Piala Dunia 2022. Hal ini bisa dilihat dari penampilannya dalam menjaga gawang Maroko selama kompetisi.
Baca lebih lajut »
Ditunggu-Tunggu, Ini Jadwal Maroko vs Prancis di Piala DuniaEmpat tim berhasil lolos ke semifinal Piala Dunia 2022 Qatar. Mereka adalah Argentina, Kroasia, Maroko, dan Prancis.
Baca lebih lajut »
Prancis vs Maroko: Karim Benzema Lecut Moril Les BleusKarim Benzema mengirimkan pesan dukungan kepada rekan setimnya di Prancis yang tinggal dua langkah lagi untuk mempertahankan gelar juara Piala Dunia.
Baca lebih lajut »
Prancis vs Maroko: Kepolisian Paris Kerahkan Ribuan PersonilSebelumnya ribuan pendukung Prancis dan Maroko di Paris merayakan keberhasilan timnya melenggang ke babak semifinal Piala Dunia 2022.
Baca lebih lajut »