Pramono Anung Bicara Soal Komunikasi Prabowo-Megawati, Untuk Pertemuan Masih Tunggu Waktu

Prabowo Subianto Berita

Pramono Anung Bicara Soal Komunikasi Prabowo-Megawati, Untuk Pertemuan Masih Tunggu Waktu
Megawati SoekarnoputriPramono Anung
  • 📰 suaradotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 56 sec. here
  • 4 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 33%
  • Publisher: 53%

Megawati disebut akan bertemu dengan Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto sebelum pelantikan

"Nanti pada waktunya lah, tapi yang jelas komunikasinya berjalan dengan baik," kata Pramono Anung di kompleks Istana Kepresidenan Jakarta, Rabu .

Sebelumnya, Ketua Umum Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan Megawati disebut akan bertemu dengan Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto. Namun untuk waktu pertemuannya masih belum diketahui tepatnya. Hal tersebut dibenarkan oleh Ketua DPP PDIPPuan Maharani saat dijumpai awak media di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Selasa .Meski begitu, Puan menyatakan tidak mengetahui pokok pembicaraan yang bakal dibahas. Saat ditanya terkait kemungkinan partai berlambang banteng moncong putih bergabung dengan Pemerintahan Prabowo-Gibran, ia hanya menjawab diplomatis.

"Silaturahmi penting, akan ada pertemuan, insyaAllah iya. Bahwa akan ada pembicaraan ke situ, kita tunggu saja," ujarnya. Kendati membenarkan ada rencana bertemu, Puan enggan membeberkan waktu kapan pertemuan itu dilakukan. Ia mengindikasikan pertemuan dilakukan sebelum 20 Oktober 2024.Sekretaris Jenderal DPP Partai Gerindra, Ahmad Muzani sembelumnya juga sempat berbincang akrab dengan Ketua Umum DPP PDIP Megawati Soekarnoputri kala keduanya hadir dalam acara MPR RI di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Senin .

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

suaradotcom /  🏆 28. in İD

Megawati Soekarnoputri Pramono Anung

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Pramono soal Rencana Pertemuan Megawati dengan Prabowo: Yang Jelas Komunikasinya Berjalan BaikPramono soal Rencana Pertemuan Megawati dengan Prabowo: Yang Jelas Komunikasinya Berjalan BaikPramono Anung memastikan komunikasi antara Megawati Soekarnoputri dengan Prabowo Subianto berjalan baik.
Baca lebih lajut »

Kata Pramono Anung soal 2 Eks Timnas AMIN Gabung Tim Pemenangan Pramono-RanoKata Pramono Anung soal 2 Eks Timnas AMIN Gabung Tim Pemenangan Pramono-RanoDua mantan Anggota Tim Nasional Pemenangan (Timnas) Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar alias Cak Imin (AMIN) ternyata ikut gabung dalam struktur tim pemenangan Pramono-Rano
Baca lebih lajut »

Pramono Anung Ingin Pelajari Permasalahan Jakarta, Berencana Ketemu Megawati, SBY, hingga JokowiPramono Anung Ingin Pelajari Permasalahan Jakarta, Berencana Ketemu Megawati, SBY, hingga JokowiBakal Calon Gubernur (Bacagub) Jakarta, Pramono Anung, berencana menemui mantan Presiden RI,Megawati Soekarnoputri dan Susilo Bambang Yudhoyono (SBY).
Baca lebih lajut »

Megawati Tunjuk Pramono Anung-Rano Karno di Pilkada Jakarta, Daftar BesokMegawati Tunjuk Pramono Anung-Rano Karno di Pilkada Jakarta, Daftar BesokPDIP menunjuk Pramono Anung sebagai calon gubernur Jakarta 2024, bersama Rano Karno. Pendaftaran ke KPU dijadwalkan besok tanpa pengumuman resmi.
Baca lebih lajut »

Selain Ditugaskan Megawati, Pramono Anung Sebut Direstui Presiden Jokowi Jadi CagubSelain Ditugaskan Megawati, Pramono Anung Sebut Direstui Presiden Jokowi Jadi CagubSaat diminta Ketum PDI-P Megawati Soekarnoputri untuk jadi cagub, Pramono mengaku satu hari ia tidak bisa tidur.
Baca lebih lajut »

Tunjuk Pramono Anung Maju Pilkada Jakarta, Keputusan Megawati Bikin Simpatisan PDIP Happy: Yang Penting Bukan Anies!Tunjuk Pramono Anung Maju Pilkada Jakarta, Keputusan Megawati Bikin Simpatisan PDIP Happy: Yang Penting Bukan Anies!'...Yang penting bukan Anies.'
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-13 06:08:29