Prakiraan Cuaca BMKG: Bibit Siklon, Hujan, Gelombang, Siaga Bencana 7 Provinsi

Indonesia Berita Berita

Prakiraan Cuaca BMKG: Bibit Siklon, Hujan, Gelombang, Siaga Bencana 7 Provinsi
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 tempodotco
  • ⏱ Reading Time:
  • 24 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 13%
  • Publisher: 63%

Prakiraan Cuaca BMKG: Bibit Siklon, Hujan, Gelombang, Siaga Bencana 7 Provinsi TempoTekno

TEMPO.CO, Jakarta - Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika memantau pergerakan bibit siklon tropis 90S di Australia bagian utara. Bibit siklon tersebut membentuk daerah perlambatan kecepatan angin memanjang di perairan selatan Nusa Tenggara Barat -Nusa Tenggara Timur , dan dari NTT hingga Timor Leste. Dampak tidak langsung terhadap cuaca di Indonesia, seperti angin kencang di NTT, serta hujan sedang hingga lebat di Bali dan Jawa Timur.

Hujan lebat kemungkinan terjadi di Yogyakarta dan Mamuju.Hujan skala sedang diperkirakan terjadi di Bengkulu, Banjarmasin, Manokwari dan Makassar. Hujan skala ringan kemungkinan terjadi di Jakarta Pusat, Bandung, Semarang, Surabaya, Palangkaraya, Samarinda, Tanjung Pinang, Jayapura, Kendari dan Manado.Suhu udara berkisar 19-33°C dengan suhu terendah di Bandung. Suhu tertinggi di Serang, Gorontalo, Surabaya, Banjarmasin, Palangkaraya, Kupang dan Kendari.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

tempodotco /  🏆 12. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Prakiraan Cuaca DKI Jakarta Jumat 23 Desember: Hujan Turun di Siang Hari, Cek Lengkapnya Di SiniPrakiraan Cuaca DKI Jakarta Jumat 23 Desember: Hujan Turun di Siang Hari, Cek Lengkapnya Di SiniPrakiraan cuaca di DKI Jakarta hari ini, hujan turun di siang hari, berdasarkan prakiraan BMKG.
Baca lebih lajut »

Prakiraan Cuaca di Yogyakarta Hari Ini, 22 Desember 2022: Pagi Berawan, Siang Hujan PetirPrakiraan Cuaca di Yogyakarta Hari Ini, 22 Desember 2022: Pagi Berawan, Siang Hujan PetirSimak prakiraan cuaca BMKG untuk Provinsi Yogyakarta pada hari Kamis sejak pagi hingga malam hari.
Baca lebih lajut »

BMKG Hari Ini: Prakiraan Cuaca 22 Desember 2022 Jakarta, Cek di SiniBMKG Hari Ini: Prakiraan Cuaca 22 Desember 2022 Jakarta, Cek di SiniBMKG hari ini sudah menginfokan prakiraan cuaca Jakarta dan sekitarnya. Prakiraan cuaca hari ini merinci kondisi dari pagi, siang, malam, hingga dini hari.
Baca lebih lajut »

Sukoharjo Hujan Mulai Sore Hari, Cek Prakiraan Cuaca LengkapnyaSukoharjo Hujan Mulai Sore Hari, Cek Prakiraan Cuaca LengkapnyaMenurut prakiraan cuaca BMKG, Kabupaten Sukoharjo bakal hujan sedang pada sore hari, Kamis (22/12/2022).
Baca lebih lajut »

Prakiraan Cuaca Hari Ini Kamis, BMKG Ingatkan Warga Jabodetabek WaspadaPrakiraan Cuaca Hari Ini Kamis, BMKG Ingatkan Warga Jabodetabek WaspadaBMKG menyampaikan prakiraan cuaca hari ini, Kamis 22 Desember 2022, warga di wilayah Jabodetabek perlu waspada, simak selengkapnya.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-03 13:50:34