PPKM Darurat Diperpanjang, Persib Bandung Tunggu Kepastian Aturan TempoBola
TEMPO.CO, Jakarta - Pelatih Persib Bandung, Robert Rene Alberts, menyatakan belum bisa menentukan langkah yang akan mereka tempuh setelah pemerintah memberlakukan perpanjangan PPKM darurat hingga 25 Juli. Alberts menyatakan masih menunggu kepastian aturan sebelum mereka membuat keputusan.Melalui laman resmi Persib, Alberts menyatakan telah mengetahui kabar soal perpanjangan PPKM Darurat yang diumumkan pemerintah pada Selasa malam kemarin.
Dia pun menyatakan hingga saat ini para pemain Persib belum kembali melakukan latihan bersama. Mereka masih menjalani latihan mandiri sambil menunggu kepastian dari pemerintah.'Kami lebih mengutamakan mengikuti peraturan yang dibuat pemerintah. Jadi tidak banyak yang bisa kami lakukan,' ucapnya.Sebelumnya Persib telah memulangkan para pemainnya menyusul pemberlakuan PPKM Darurat sejak awal Juli lalu. Skuad Maung Bandung dibekali menu latihan mandiri untuk menjaga kebugaran fisik.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Bukan Lagi PPKM Darurat, Pemerintah Terapkan PPKM Level 3 dan 4Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian mengeluarkan Instruksi Mendagri untuk mengatur tentang perpanjangan PPKM Darurat.
Baca lebih lajut »
Habis PPKM Darurat, Terbit Istilah PPKM Level 4 Covid-19Inmendagri bernomor 22/2021 tidak lagi menggunakan istilah PPKM Darurat Jawa-Bali melainkan PPKM Level 4 Covid-19 Jawa dan Bali. Presiden Joko Widodo (Jokowi) semalam...
Baca lebih lajut »
Istilah PPKM Darurat Diubah jadi PPKM Level 3 dan 4, Cek Aturan LengkapnyaDua instruksi Mendagri terbaru tak lagi menyebutkan istilah PPKM Darurat, tapi berubah menjadi PPKM Level 3 dan 4.
Baca lebih lajut »
Mulai Hari Ini Batam Tak Terapkan PPKM Darurat, tapi PPKM Level 4, Ini BedanyaDengan penerapan PPKM Level 4, diharapkan angka penyebaran kasus Covid-19 di Batam bisa ditekan hingga akhir Juli 2021.
Baca lebih lajut »
Isi Lengkap Aturan Baru PPKM Level 3 dan Level 4, Gantikan Istilah PPKM DaruratPemerintah mengubah istilah pengetatan yang berlaku di Indonesia dari PPKM darurat menjadi PPKM level 3 dan PPKM level 4. Bagaimana isi aturan lengkapnya?
Baca lebih lajut »
INFOGRAFIK: Mengenal Apa Itu PPKM Level 4, Istilah Baru Pengganti PPKM DaruratPresiden Joko Widodo melalui pernyataan yang diunggah di laman YouTube Sekretariat Presiden, Selasa (20/7/2021) menyampaikan, pelaksanaan PPKM ini akan berlangsung hingga 25 Juli 2021.| PPKMLevel4
Baca lebih lajut »