PPI Tuntaskan Ekspor 600 Ton Kopi ke Mesir, Nilainya US$1,2 Juta | Ekonomi - Bisnis.com

Indonesia Berita Berita

PPI Tuntaskan Ekspor 600 Ton Kopi ke Mesir, Nilainya US$1,2 Juta | Ekonomi - Bisnis.com
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 Bisniscom
  • ⏱ Reading Time:
  • 51 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 24%
  • Publisher: 59%

PPI Tuntaskan Ekspor 600 Ton Kopi ke Mesir, Nilainya US$1,2 Juta

Bisnis.com, JAKARTA - PT Perusahaan Perdagangan Indonesia atau PPI menuntaskan ekspor kopi ke Mesir hingga akhir 2021. Pada Desember 2021, PPI mengekspor 120 ton kopi dari Lampung.

"Ekspor kopi ini dilakukan dengan kerja sama dengan petani lokal yang bertujuan untuk mendorong pertumbuhan ekonomi nasional. Untuk periode September-Desember, PPI mengambil jenis kopi robusta yang tumbuh di wilayah Lampung dan Sumatera Selatan. Kopi-kopi ini memiliki cita rasa unik yang dipengaruhi oleh cara pengolahannya dan kekhasan iklim daerah,” ujar Nina dalam keterangan resmi, Sabtu .

"Kami juga telah melakukan pembicaraan terhadap beberapa negara yang memiliki minat cukup besar kepada kopi Indonesia," lanjutnya. Menurutnya, PPI memiliki produk kopi dengan brand Covare yang dihasilkan oleh petani Indonesia dari berbagai daerah, dengan varian seperti Aceh Gayo, Sumatera Mandailing, Sumatera Toba, Papua Blend, dan Papua Wamena.

"Ke depan, PPI dapat mengembangkan ekspor-ekspor lainnya ke Mesir dengan produk pertanian lainnya seperti rempah-rempah, pala, lengkuas, kayu manis, kapulaga, dan juga potensi perikanan dan hasil laut," ucap Andry.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

Bisniscom /  🏆 23. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Antisipasi Lonjakan Covid-19 di Batu Jatim, 600 Personel Gabungan Disiagakan untuk Amankan Libur NataruAntisipasi Lonjakan Covid-19 di Batu Jatim, 600 Personel Gabungan Disiagakan untuk Amankan Libur NataruUntuk mengantisipasi lonjakan Covid-19 pada libur Natal dan Tahun Baru (Nataru), ratusan personel gabungan disiagakan pada objek vital di wilayah Kota Batu.
Baca lebih lajut »

H-1 Natal, Kapolri Tinjau Bandara Soetta dan Minta Pengawasan Ketat Karantina PPIH-1 Natal, Kapolri Tinjau Bandara Soetta dan Minta Pengawasan Ketat Karantina PPISigit menyatakan ada 14 tahapan yang akan dilewati oleh para pelaku perjalanan internasional ketika masuk ke Indonesia melalui Bandara Soetta.
Baca lebih lajut »

Cari Dana Ratusan Juta Dolar, Miniso Berencana IPO di Bursa Hong Kong | Ekonomi - Bisnis.comCari Dana Ratusan Juta Dolar, Miniso Berencana IPO di Bursa Hong Kong | Ekonomi - Bisnis.comMiniso diyakini bisa mengumpulkan beberapa ratus juta dolar di bursa Hong Kong.
Baca lebih lajut »

Nataru 2021, Jasa Marga: 1,2 Juta Kendaraan Tinggalkan Jabotabek | Ekonomi - Bisnis.comNataru 2021, Jasa Marga: 1,2 Juta Kendaraan Tinggalkan Jabotabek | Ekonomi - Bisnis.comTotal volume lalin yang meninggalkan wilayah Jabotabek ini naik 7,6 persen dibandingkan lalin normal periode November 2021 dengan total 1.186.349 kendaraan.
Baca lebih lajut »

Caplok ConocoPhillips Medco (MEDC) Gelontorkan US$1,35 Miliar, Intip Sumber Dananya | Market - Bisnis.comCaplok ConocoPhillips Medco (MEDC) Gelontorkan US$1,35 Miliar, Intip Sumber Dananya | Market - Bisnis.comMedco akan mengakuisisi keseluruhan saham yang diterbitkan oleh ConocoPhillips Indonesia Holding Ltd. (CIHL).
Baca lebih lajut »

IU Beri Donasi untuk Pasien Kanker dan Anak-anak, Nilainya Fantastis | Lifestyle - Bisnis.comIU Beri Donasi untuk Pasien Kanker dan Anak-anak, Nilainya Fantastis | Lifestyle - Bisnis.comJelang pergantian tahun, penyanyi IU menyumbangkan sebagian uangnya untuk membantu pasien kanker dan anak-anak dari keluarga kurang mampu.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-10 12:06:03