Potensi Tekanan, Kejagung Diminta Tak Gentar Usut Kasus Mafia Minyak Goreng

Indonesia Berita Berita

Potensi Tekanan, Kejagung Diminta Tak Gentar Usut Kasus Mafia Minyak Goreng
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 52 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 24%
  • Publisher: 83%

Suparji meyakini Kejaksaan Agung mampu menuntaskan perkara mafia minyak goreng dan mungkin dapat membuka tabir keterlibatan pihak lain, di luar empat orang yang telah ditetapkan sebagai tersangka.

Liputan6.com, Jakarta - Kejaksaan Agung telah menetapkan empat tersangka dalam kasus mafia minyak goreng, yakni dugaan tindak pidana korupsi terkait pemberian fasilitas ekspor Crude Palm Oil dan turunannya pada bulan Januari 2021 sampai dengan Maret 2022.

Suparji meyakini Kejagung mampu menuntaskan perkara mafia minyak goreng dan mungkin dapat membuka tabir keterlibatan pihak lain, di luar empat orang yang telah ditetapkan sebagai tersangka. Sementara mengenai potensi adanya tekanan yang diterima Kejaksaan Agung dalam pengusutan perkara, Suparji menyatakan hal itu tidak menjadi alasan Korps Adhyaksa untuk menghentikan proses hukum.

Hal serupa juga sempat diutarakan pakar hukum pidana dari Universitas Trisakti, Abdul Fickar Hajar. Fickar menilai potensi tekanan untuk kasus dihentikan bisa saja terjadi dalam pengusutan kasus minyak goreng. Kendati demikian, Fickar meyakini Kejaksaan Agung tidak akan gentar menghadapi potensi tekanan dalam pengusutan perkara.

2 dari 3 halamanJokowi Angkat BicaraPresiden Joko Widodo meminta Kejaksaan Agung mengusut tuntas kasus dugaan tindak pidana korupsi terkait pemberian fasilitas ekspor Crude Palm Oil atau minyak goreng. Hal ini agar masyarakat mengetahui siapa saja pihak yang bermain dalam kasus ini.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

liputan6dotcom /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Kejagung Diminta Tuntaskan Kasus Migor |Republika OnlineKejagung Diminta Tuntaskan Kasus Migor |Republika OnlinePengawasan oleh masyarakat dinilai penting agar Kejagung tuntaskan kasus mafia migor.
Baca lebih lajut »

BUMN Sebar 12 Juta Liter Minyak Goreng Selama Lebaran, Ini DatanyaBUMN Sebar 12 Juta Liter Minyak Goreng Selama Lebaran, Ini DatanyaPendistribusian minyak goreng di wilayah Sumatera telah disalurkan sebanyak 1.850.000 liter minyak goreng curah dan 27.800 liter minyak goreng kemasan.
Baca lebih lajut »

Kasus Briptu Hasbudi, Polisi Diminta Usut Dugaan Pihak LainKasus Briptu Hasbudi, Polisi Diminta Usut Dugaan Pihak LainUlah Briptu Hasbudi dalam kegiatan ilegal diduga tidak dilakukan sendirian, sehingga polisi perlu mengusut juga indikasi keterlibatan pihak lain
Baca lebih lajut »

Khofifah: Usut Kasus Seluncuran Ambrol Hingga Tuntas |Republika OnlineKhofifah: Usut Kasus Seluncuran Ambrol Hingga Tuntas |Republika OnlineGubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa meminta untuk usut kasus seloncoran ambrol.
Baca lebih lajut »

Ban Pecah, Truk Minyak Goreng Tercebur, Sungai Bondoyudo Lumajang TercemarBan Pecah, Truk Minyak Goreng Tercebur, Sungai Bondoyudo Lumajang TercemarTruk tangki terjun ke sungai di Lumajang dan tumpahkan ribuan kilogram minyak goreng. trukminyakgoreng
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-06 13:05:15