Polri Diminta Tegas Usai Beredarnya Grafik Konsorsium 303 Ferdy Sambo: Belakangan ini publik dihebohkan dengan ramainya beredar grafik konsorsium 303 milik mantan Kadiv Propam Irjen Ferdy Sambo sebagai kaisar atau pemimpinnya.
Tanggapan beragam pun disampaikan berbagai pihak, termasuk salah satunya dari Pengurus Besar Himpunan Mahasiswa Islam .
"Oleh karenanya, kami mendesak agar institusi Polri melalui Dittipidsiber Bareskrim Polri menyikapi atau memberi kejelasan terkait isi dari dokumen tersebut agar tidak menjadi 'opini liar' dimasyarakat," ucap dia. "Jika Direktorat Tindak Pidana Siber tidak mampu mengungkap dan menangkap dalang dari informasi hoaks tersebut, maka 'silahkan angkat tangan dan mundur' . Yang terakhir, besar harapan kami bahwa pada momentum Hari Juang Polri ini dapat dijadikan sebagai titik tolak bagi seluruh insan bhayangkara untuk berikrar setia pada Bangsa dan Negara serta dapat mewujudkan cita Presisi Polri," tutup Abdul.
Yang pertama, konsorsiun artinya himpunan beberapa pengusaha yang mengadakan usaha bersama, kumpulan pedagang dan industriawan, perkongsian.Dan makna ketiga konsorsium merupakan pembiayaan bersama suatu proyek atau perusahaan yang dilakukan oleh dua atau lebih bank atau lembaga keuangan.3 dari 3 halamanMakna 303Sedangkan angka 303 merujuk kepada kode yang digunakan pada situs perjudian online. Selain itu juga menyangkut Pasal 303 KUHP terkait dengan perjudian.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Irjen Panca Diminta Mengklarifikasi soal Namanya di Skema Kaisar Sambo & Konsorsium 303Nama Kapolda Sumut Irjen Panca Putra muncul dalam skema Kaisar Sambo (Irjen Ferdy Sambo) dan Konsorsium 303 tentang judi online yang beredar di media sosial. IrjenPanca
Baca lebih lajut »
Konsorsium 303 Adalah: Ini Penjelasan Lengkap Istilah yang Diduga 'Kekaisaran' Ferdy Sambo - Pikiran-Rakyat.comKasus pembunuhan Brigadir J yang diungkap pada 11 Juli 2022 lalu, sampai saat ini masih terus memasuki babak baru.
Baca lebih lajut »
IPW Minta Polri Selidiki Terkait Nama-nama Konsorsium 303IPW meminta Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo, melalui Baintelkam Polri, melakukan penyelidikan terkait nama-nama yang disebut dalam konsorsium 303
Baca lebih lajut »
5 Berita Terpopuler: Julukan Kaisar Sambo & Konsorsium 303 Dibeberkan, Putri Candrawathi Menangis, soal Cinta Terlarang?berita terpopuler sepanjang Minggu (21/8) tentang Polisi membeberkan soal julukan Kaisar Sambo dan konsorsium 303, Reza menganalisis tangisan Putri Candrawathi 5BeritaTerpopuler
Baca lebih lajut »
Anggota DPR Tunjukkan Diagram Konsorsium 303 Ferdy Sambo, Mahfud: Saya Tak Tahu | merdeka.comArteria menanyakan apakah kerajaan sambo berkaitan dengan diagram konsorsium 303 yang beredar.
Baca lebih lajut »
Begini Kata Mahfud Md Soal Grafik Konsorsium 303 Ferdy SamboMenko Polhukam sekaligus ex-officio Ketua Kompolnas, Mahfud Md., mengatakan grafik konsorsium 303 yang berkaitan dengan kerajaan Ferdy Sambo di Polri tak bisa diverifikasi kebenarannya.
Baca lebih lajut »