7 orang aniaya warga di Pancoran Mas yang sedang ronda
REPUBLIKA.CO.ID, DEPOK -- Polres Metro Depok mengamankan tujuh orang atas dugaan penganiayaan dengan menggunakan senjata tajam kepada warga yang sedang melakukan kegiatan ronda di wilayah Pancoran Mas, Depok. Kepala Bidang Humas Polda Metro Jaya Komisaris Besar Polisi Yusri Yunus di Jakarta, Selasa, menjelaskan, kejadian itu terjadi pada Jumat di Jalan Siliwangi nomor 15, Pancoran Mas, Depok.
"Merasa tersinggung karena ada yang tertawa, pengendara motor itu marah dan mengatakan pada warga untuk tunggu di situ," ujarnya. Setelah mengancam warga, pelaku langsung meninggalkan TKP dan kembali dengan membawa dua rekannya menggunakan sebuah mobil sedan dan membawa senjata tajam jenis parang. Para pelaku akhirnya melarikan diri setelah warga yang diserang berteriak minta tolong dan membangunkan warga lainnya. Akibat kejadian itu sedikitnya tiga warga mengalami luka akibat serangan senjata tajam. Ketiga korban tersebut adalah B , MA alias R dan MRS
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Warga Depok Diimbau Tetap di Rumah saat Lebaran |Republika OnlineBanyak warga kota yang ke luar rumah mengujungi sanak-saudaranya.
Baca lebih lajut »
Tiga Warga Depok Mengalami Luka-luka Dibacok OTK |Republika OnlineSetelah mendapat perawatan, ketiga korban pembacokan sudah melapor ke polisi.
Baca lebih lajut »
Pasien Positif Covid-19 di Depok Meningkat Jadi 514 Orang |Republika OnlinePenambahan kasus terbanyak bersumber dari hasil tes PCR.
Baca lebih lajut »
4 Lelaki Misterius Ngamuk, Bacok 3 Warga di DepokTiga orang warga Depok yang menjadi korban pembacokan yang dilakukan orang tak dikenal tersebut belum bisa dimintai keterangan lantaran masih dalam perawatan medis.
Baca lebih lajut »
7 Penganiaya Warga Depok yang Ronda Ditangkap, Sempat Berpindah-pindah KotaTiga warga Depok dianiaya ketika sedang ronda. Pelaku diduga dalam keadaan mabuk.
Baca lebih lajut »
Palestina Milik Orang-Orang Palestina! |Republika OnlineKomunitas global terus mendesak keluarnya Zionis Israel dari tanah Palestina.
Baca lebih lajut »