Polres Sukabumi Kerahkan Tim Siber Antisipasi Penyebaran Hoaks Gempa |Republika Online

Indonesia Berita Berita

Polres Sukabumi Kerahkan Tim Siber Antisipasi Penyebaran Hoaks Gempa |Republika Online
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 34 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 17%
  • Publisher: 63%

Polres Sukabumi mengerahkan tim siber untuk memantau aktivitas netizen

REPUBLIKA.CO.ID, SUKABUMI - Polres Sukabumi mengerahkan tim siber untuk memantau aktivitas warga internet atau netizen. Hal itu dilakukan untuk mengantisipasi terjadinya penyebaran informasi atau berita hoaks di media sosial terkait gempa dengan magnitudo 5,8 yang berpusat di Kota Sukabumi, Jabar pada Kamis .

Baca Juga Ia meminta kepada masyarakat khususnya yang aktif di media sosial jika menemukan adanya informasi terkait gempa yang sumbernya tidak jelas atau kurang dipercaya agar tidak mudah mempercayainya. Kemudian, jangan latah menyebarkan atau membagikan informasi atau berita yang belum tentu kebenarannya tersebut karena bisa membuat gaduh masyarakat.

Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kabupaten Sukabumi mencatat hingga saat ini jumlah rumah yang rusak mencapai 14 unit dengan rincian tujuh unit rusak sedang dan tujuh unit rusak ringan. Tidak hanya itu, dua bangunan sekolah pun mengalami kerusakan dengan kategori kerusakan sedang dan ringan.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

republikaonline /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

PMI Kerahkan Personel dan Kendaraan untuk Pantau Dampak Gempa Sukabumi | merdeka.comPMI Kerahkan Personel dan Kendaraan untuk Pantau Dampak Gempa Sukabumi | merdeka.comGempa magnitudo 5,8 mengguncang Kota Sukabumi, Jawa Barat, Kamis (8/12). Personel Palang Merah Indonesia (PMI) setempat dikerahkan untuk melakukan patroli keliling memantau dampak gempa.
Baca lebih lajut »

Waspada Cuaca Ekstrem saat Libur Nataru, Polres Sukabumi Siapkan Operasi Lilin 2022 - Pikiran-Rakyat.comWaspada Cuaca Ekstrem saat Libur Nataru, Polres Sukabumi Siapkan Operasi Lilin 2022 - Pikiran-Rakyat.comPolres Sukabumi bersiap menghadapi potensi cuaca ekstrem saat libur Nataru, siagakan Operasi Lilin 2022.
Baca lebih lajut »

Piala Dunia 2022: 7 Pemain Maroko yang Bersinar di Eropa, dari Amrabat hingga Hakimi - Tribunnews.comPiala Dunia 2022: 7 Pemain Maroko yang Bersinar di Eropa, dari Amrabat hingga Hakimi - Tribunnews.comPiala Dunia 2022: 7 Pemain Maroko yang Bersinar di Eropa, dari Amrabat hingga Hakimi via tribunnews
Baca lebih lajut »

Tilang Elektronik Pakai Ponsel Berlaku di Sukabumi Tahun DepanTilang Elektronik Pakai Ponsel Berlaku di Sukabumi Tahun DepanPolres Sukabumi akan melakukan uji coba tilang elektronik berbasis ponsel atau Electronic Traffic Law Enforcement (ETLE) Mobile di wilayah Sukabumi di bulan ini.
Baca lebih lajut »

Pemain Maroko Bersujud Usai Depak Spanyol, Begini Sujud Syukur menurut IslamPemain Maroko Bersujud Usai Depak Spanyol, Begini Sujud Syukur menurut IslamPemain Tim Nasional Maroko merupakan salah satu tim yang paling banyak melakukan sujud syukur di lapangan.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-06 13:24:50