Beberapa saksi yang sudah diperiksa, seperti kernet bus dan saksi ahli dari teknisi Marcedes Benz. Pihaknya juga sudah mengirimkan surat pemanggilan ke pemilik bus untuk pemeriksaan.
KAPOLRES Bantul Ajun Komisaris Besar Ihsan menyampaikan pihaknya masih melakukan penyelidikan terkait kecelakaan bus pariwisata yang mengakibatkan 13 orang meninggal dunia. Hingga saat ini, pihaknya belum menetapkan tersangka.
"Kami sudah memeriksa tiga saksi. Kami belum menetapkan tersangka karena semua masih bergulir," kata dia dalam konferensi pers di Mapolres Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta, Senin . Untuk menetapkan tersangka, kata dia, pihaknya harus memiliki minimal dua alat bukti. Ihsan menyampaikan, pihaknya akan memeriksa para penumpang bus sebagai saksi. Namun, pemeriksaan menunggu kondisi para penumpang pulih.
Ia menyebut, beberapa saksi yang sudah diperiksa, seperti kernet bus dan saksi ahli dari teknisi Marcedes Benz. Pihaknya juga sudah mengirimkan surat pemanggilan ke pemilik bus untuk pemeriksaan. Ia menyampaikan, para penumpang yang menjadi korban kecelakaan sudah banyak yang pulang. Mereka sudah diantar ke Sukoharjo semalam. "Tiga belas korban meninggal sudah diantar dengan 13 ambulans semalam," papar dia.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Bupati Bantul Kunjungi Korban Kecelakaan Bus Sampaikan DukaBupati Bantul Abdul Halim Muslih mengunjungi korban luka maupun meninggal dunia karena kecelakaan bus pariwisata.
Baca lebih lajut »
Janji Bupati Bantul untuk Korban Selamat Kecelakaan Bus Pariwisata di ImogiriBupati Bantul Abdul Halim Muslih membesuk penumpang selamat dalam kecelakaan bus pariwisata di RSUD Panembahan Senopati. BupatiBantul
Baca lebih lajut »
Kronologi Kecelakaan Bus Pariwisata di Bantul, Hendak ke Parangtritis, 13 Penumpang Meninggal Dunia - Tribunnews.comKronologi Kecelakaan Bus Pariwisata di Bantul, Hendak ke Parangtritis, 13 Penumpang Meninggal Dunia
Baca lebih lajut »
Daftar 13 Korban Meninggal Kecelakaan Bus Pariwisata di Bantul, Ada 3 Balita yang Jalani Perawatan - Tribunnews.comDaftar 13 Korban Meninggal Kecelakaan Bus Pariwisata di Bantul, Ada 3 Balita yang Jalani Perawatan
Baca lebih lajut »
BREAKING NEWS: 4 Korban Kecelakaan Bus Pariwisata di Bantul Terkonfirmasi Positif Covid-19Empat korban luka-luka kecelakaan bus pariwisata di Bukit Bego, Imogiri, Bantul, terkonfirmasi positif Covid-19.
Baca lebih lajut »