Penyiagaan posko mudik tersebut terdiri dari lima pos pengamanan, tiga pos pelayanan, satu pos terpadu dan dua pos command center.
JawaPos.com – Kepolisian Resort Bandara Soekarno Hatta menyiagakan lima posko pelayanan dan pengamanan di Kawasan Terminal Penerbangan di daerah itu selama musim mudik Lebaran 1443 Hijriah. Kapolres Bandara Soekarno Hatta Kombes Pol Sigit Dany di Tangerang, Senin , mengatakan bahwa penyiagaan posko mudik tersebut terdiri dari lima pos pengamanan, tiga pos pelayanan, satu pos terpadu dan dua pos command center, dikutip dari ANTARA.
Baca juga:4 Pasang Zodiak Ini Miliki Kecocokan dan Diam-Diam Saling Menyukai“Dan khusus untuk Bandara Soetta kami menurunkan 250 petugas gabungan TNI/Polri dan stakeholder. Sebagai memberikan pengaman dan pelayanan kepada masyarakat,” ujarnya. Baca juga:Carlos Alcaraz Samai Rekor Megah Rafael NadalIa berharap, pada pengamanan mudik Lebaran tahun ini bisa berjalan dengan aman dan sehat, sehingga para pemudik yang melalui jalur udara bisa sampai tujuan dengan selamat serta terhindar dari paparan Covid-19.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Polres Cianjur dan Polres Bogor Antisipasi Kemacetan di Puncak Saat MudikPOLRES Cianjur akan berkoordinasi dengan Polres Bogor saat arus mudik maupun libur Idul Fitri 1443 Hijriyah. Langkah itu dilakukan dengan melakukan rekayasa lalu lintas seandainya terjadi penumpukan kendaraan di jalur Puncak.
Baca lebih lajut »
Polres batasi operasional angkutan barang selama mudik lebaranSatuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Sukabumi Kota membatasi operasional angkutan barang yang melintas di wilayah kota dan Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat ...
Baca lebih lajut »
5 Perwira Polres Buleleng Bergeser, Karier Moncer AKBP Sumarjaya Banjir Pujian5 perwira Polres Buleleng bergeser, 1 pensiun, 4 lainnya promosi dan rotasi, karier moncer AKBP Sumarjaya banjir pujian perwirapolri
Baca lebih lajut »
Kasat Reskrim Polres Grobogan Diganti, Geser Ke Polrestabes SemarangPolres Grobogan menggelar serah terima jabatan Kasat Reskrim, Kabag Sumber Daya Manusia dan Kabag Ren serta dua kapolsek.
Baca lebih lajut »
Polres Tabanan Bagikan Makanan Takjil Gratis Diselingi VaksinasiPolres Tabanan membagi takjil plus minuman di Jalan Ahmad Yani depan Masjid Al Huda, Kediri, Tabanan. Sembari berbagi takjil, melakukan vaksinasi booster.
Baca lebih lajut »
Polres Klungkung Gelar Vaksinasi Booster Hingga Malam HariWakapolres Klungkung Kompol Luh Ketut Amy Ramayathi Prakasa mengungkapkan, program vaksinasi booster digelar hingga malam hari karena bulan Ramadan.
Baca lebih lajut »