Polisi Wonogiri Sita Puluhan Botol Ciu dan Bendera Silat di Konser Denny Caknan

Indonesia Berita Berita

Polisi Wonogiri Sita Puluhan Botol Ciu dan Bendera Silat di Konser Denny Caknan
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 soloposdotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 10 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 7%
  • Publisher: 51%

Polisi menyita botol ciu alkohol dan atribut perguruan silat dari penonton konser musik Denny Caknan yang diselenggarakan BPR BKK Wonogiri di Alun-Alun Giri Krida Bakti Wonogiri, Jumat (21/10/2022) malam.

Polisi menyita barang tersebut lantaran dikhawatirkan menimbulkan kericuhan saat konser berlangsung.Kepala Polres Wonogiri, AKBP Dydit Dwi Susanto, melalui Kepala Sub Seksi Penerangan Masyarakat Humas Polres Wonogiri, Aiptu Iwan Sumarsono, mengatakan polisi menyita puluhan botol plastik mineral berisi minuman keras jenis ciu dan lima atribut bendera perguruan silat di salah satu gerbang skrining konser Denny Caknan di Alun-Alun Giri Krida Bakti, Wonogiri.

Konser penyanyi koplo Denny Caknan pada malam itu dihadiri ribuan penonton dari Wonogiri dan sekitarnya. Mereka mayoritas muda-mudi yang sedang menggandrungi lagu-lagu dangdut koplo.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

soloposdotcom /  🏆 33. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama



Render Time: 2025-03-01 20:27:47