Polisi Tegur Transjakarta Tak Laporkan Kecelakaan di Pramuka

Indonesia Berita Berita

Polisi Tegur Transjakarta Tak Laporkan Kecelakaan di Pramuka
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 tempodotco
  • ⏱ Reading Time:
  • 24 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 13%
  • Publisher: 63%

Polisi Tegur Transjakarta Tak Laporkan Kecelakaan di Pramuka TempoMetro

TEMPO.CO, Jakarta - Bus Transjakarta pada dini hari tadi, Senin, 6 Desember 2021, mengalami kecelakaan di ruas Jalan Pramuka, Jakarta Timur.Namun, Kepala Sub Direktorat Penegakan Hukum Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya Ajun Komisaris Besar Argo Wiyono mengatakan Transjakarta tak melaporkan kecelakaan itu kepada polisi.Argo menyebut dirinya sempat menegur Transjakarta soal itu. 'Tadi saya tegur, apa pun terjadi peristiwa di jalan itu kan sifatnya kecelakaan lalu lintas.

Tiba-tiba, saat di perjalanan, sebuah truk molen pindah lajur dari kiri ke kanan.Bus Transjakarta yang menghindari truk itu lantas menabrak separator. Argo mengatakan bahwa tidak ada korban lantaran bus itu dalam keadaan tak mengangkut penumpang.Menurut Argo, pengemudi truk molen pun menyatakan bertanggung jawab mengganti kerusakan di bodi bus bagian kanan yang ringsek. 'Dugaan kecelakaan akibat kelalaian dari sopir truk molen,' tutur Argo.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

tempodotco /  🏆 12. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Bus Tabrak Pos Lalin, Polisi Periksa Transjakarta BesokBus Tabrak Pos Lalin, Polisi Periksa Transjakarta BesokPolisi akan memeriksa PT Transjakarta pada Senin (6/12/2021) terkait kecelakaan bus yang menabrak pos lalu lintas di simpang PGC, Jakarta Timur. Selengkapnya: 👇 Transjakarta
Baca lebih lajut »

Kecelakaan Transjakarta di Cililitan, Polisi Periksa Saksi Operasional Hari IniKecelakaan Transjakarta di Cililitan, Polisi Periksa Saksi Operasional Hari IniKepala Sub Direktorat Penegakan Hukum Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya Ajun Komisaris Besar Argo Wiyono mengatakan pramudi bus Transjakarta yang menabrak pos polisi di kawasan PGC, Jakarta Timur, masih berstatus sebagai saksi. TempoMetro
Baca lebih lajut »

Tidak Ditemukan Unsur Pidana, Polisi Hentikan Laporan Ayu Thalia terhadap Anak AhokTidak Ditemukan Unsur Pidana, Polisi Hentikan Laporan Ayu Thalia terhadap Anak AhokDengan penghentian kasus ini, Ahmad Ramzy mengatakan Sean mengucap syukur karena tidak ditemukannya unsur pidana.
Baca lebih lajut »

Menteri PPPA Minta Polisi Usut Tuntas Kasus Bunuh Diri Mahasiswi NWRMenteri PPPA Minta Polisi Usut Tuntas Kasus Bunuh Diri Mahasiswi NWR'...dan memproses pelaku BGS sesuai peraturan per-undang-undangan berlaku,' kata Bintang
Baca lebih lajut »

Tembak Mati Warga Palestina, Polisi Israel Dibebaskan |Republika OnlineTembak Mati Warga Palestina, Polisi Israel Dibebaskan |Republika OnlinePolisi Israel terkadang menggunakan kekuatan berlebihan dalam menanggapi serangan.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-13 06:21:20