Aparat Kepolisian Resor Trenggalek, Jawa Timur, menangkap seorang pemuda berlatar pendekar salah satu perguruan silat ternama di daerah itu karena menyebar ...
Trenggalek, Jatim - Aparat Kepolisian Resor Trenggalek, Jawa Timur, menangkap seorang pemuda berlatar pendekar salah satu perguruan silat ternama di daerah itu karena menyebar konten hoaks yang dinilai sangat provokatif di media sosial dan bisa memicu kerusuhan antarkelompok.
Dia ditangkap tim "cyber-crime" Satreskrim Polres Trenggalek setelah jejak digitalnya berhasil dilacak melalui akun facebooknya, "Shunu Annyeong Haseyo". "Dengan memposting itu dia berharap akan muncul situasi panas, kelompok yang yang diisukan menjadi jelek, dan selanjutnya terjadi gejolak-gejolak jangka panjang," katanya.Dampaknya, konten hoaks yang diunggah Shunu dengan cepat memicu banyak resistensi, baik dari kubunya sendiri maupun dari kelompok lawan.
Setelah melakukan serangkaian penyelidikan, akhirnya pada Selasa kemarin polisi mengetahui identitas pemilik akun "Shunu Annyeong Haseyo" serta tempat persembunyiannya."Setelah ditangkap pelaku ini mengakui semua perbuatannya, dan bahwa tujuannya menyebar kabar bohong atau fitnah bertujuan untuk menyulut ketegangan antarkubu," kata Handana.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Lemparan Batu ke Arah Polisi Buat Aparat di Jl Thamrin Siaga
Baca lebih lajut »
Polri: Tersangka Perusuh Ada yang Terkait ISIS, Ada yang Ingin Pancing KemarahanMenurut polisi, ada dua kelompok berbeda yang menjadi perusuh dalam bentrok dengan aparat kepolisian pada Selasa (21/5/2019) hingga keesokan harinya.
Baca lebih lajut »
Polisi Beberkan Bukti Bahwa Kerusuhan DirencanakanPolisi miliki bukti rekaman rencana serangan ke asrama polisi di Jakarta.
Baca lebih lajut »
Aksi di Depan Bawaslu Rusuh, Polisi Memukuli Para DemonstranMassa yang bertahan terus berdiri di depan pagar kawat berduri yang dipasang polisi. Mereka meneriakkan yel-yel kepada aparat kepolisian.
Baca lebih lajut »
5 Fakta 2 Pos Polisi Dibakar Massa di Pontianak, 38 Orang Diamankan hingga Diduga Terprovokasi Aksi 22 MeiPolisi mengamankan 38 orang pasca-aksi pembakaran pos polisi lalu lintas di Pontianak. Polisi masih dalami asal dan motif aksi massa tersebut.
Baca lebih lajut »
Densus Kembali Tangkap Terduga Teroris di Jakarta dan BogorPolisi menangkap dua orang terduga teroris di dua lokasi berbeda. DI Jakarta Timur, polisi menangkap Abu Fatih, dan di Bogor, Polisi menangkap Abu Mufid.
Baca lebih lajut »
Massa Aksi 22 Mei Masih Berorasi di Depan Bawaslu'Pak polisi pak polisi, tugasmu mengayomi. Pak polisi pak polisi jangan ikut kompetisi,' teriak massa. aksi22mei LebihBaikBersama
Baca lebih lajut »
Lemkapi: Pemecatan oknum polisi di Jateng untuk jaga kehormatan PolriLembaga Kajian Strategis Kepolisian Indonesia (Lemkapi) menilai pemecatan Brigpol TT, oknum polisi di Polda Jawa Tengah merupakan upaya Polri untuk menjaga ...
Baca lebih lajut »
Potret Rusuh Massa di Tanah Abang Hingga Pagi MenjelangBentrokan masih masih terlihat hingga pagi menjelang di kawasan Tanah Abang, Jakarta. Aparat Polisi masih terus berupaya membubarkan massa yang terus menyerang.
Baca lebih lajut »
7 Bulan Dicari, Pria Penebas Polisi Akhirnya DitangkapBahtiar alias Ondong (38 tahun), pria DPO yang nekat memarangi polisi beberapa waktu lalu akhirnya tertangkap. Kepolisian Resor (Polres) Bulukumba menangkap
Baca lebih lajut »