Polda Metro Jaya menangkap hampir seratus penyusup yang mencoba memancing kericuhan di tengah unjuk rasa di Gedung DPR/MPR/DPD RI, pada hari ini.
Sejumlah buruh yang tergabung dalam Front Perjuangan Rakyat melakukan unjuk rasa di Jalan Gerbang Pemuda, Senayan, Jakarta, Jumat . ANTARA FOTO/Indrianto Eko Suwarso/pras.Jakarta - Polda Metro Jaya menangkap hampir seratus penyusup yang mencoba memancing kericuhan di tengah unjuk rasa di Gedung DPR/MPR/DPD RI, Jumat.
"Puluhan, hampir seratus ," kata Kepala Bidang Humas Polda Metro Jaya Kombes Polisi Yusri Yunus saat dikonfirmasi, Jumat. Yusri mengatakan puluhan orang tersebut diamankan lantaran terjaring razia petugas membawa barang-barang berbahaya seperti batu, senjata tajam dan katapel ke lokasi unjuk rasa.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Polda Metro Jaya Imbau Masyarakat Tak Gelar Aksi Demo di Depan Gedung DPR RIPolda Metro Jaya melarang masyarakat untuk menggelar aksi demo di depan Gedung DPR RI, Jakarta pada Jumat (14/8/2020). Pasalnya,...
Baca lebih lajut »
Pidato Kenegaraan Presiden, Arus Lalu Lintas di Depan Gedung DPR DialihkanPihak Kepolisian Ditlantas Polda Metro Jaya menyiapkan rekayasa lalu lintas terkait dengan Pidato Kenegaraan HUT ke-75 RI...
Baca lebih lajut »
Pidato Kenegaraan, Jokowi Tiba di Gedung DPR Kenakan Pakaian Adat : Okezone NasionalDengan didampingi Wakil Presiden KH Maruf Amin Jokowi nampak mengenakan pakaian adat dengan dilengkapi masker hitam - Nasional - Okezone Nasional
Baca lebih lajut »
Menteri dan Pimpinan Lembaga Negara Tiba di Gedung MPR/DPR/DPDTampak Menteri Koordinator Pembangunan Manusia dan Kebudayaan Muhadjir Effendy dan Ketua DPR Puan Maharani tiba sebelum pukul 08.00 WIB.
Baca lebih lajut »
Lalu Lintas di Depan Gedung DPR/MPR LancarAkses kendaraan bermotor masih lancar di Jalan Gatot Subroto.
Baca lebih lajut »