Direktorat Reserse Kriminal Khusus (Ditreskrimsus) Polda Metro Jaya menangkap dua tersangka, terkait kasus judi daring yakni wanita berinisial NA (42) dan ...
Direktorat Reserse Kriminal Khusus Polda Metro Jaya menangkap dua tersangka, terkait kasus judi daring yakni wanita berinisial NA dan pria berinisial CAS di wilayah Jakarta Barat dan Jakarta Utara."Kami telah ungkap kasus dan sekaligus penangkapan terhadap tersangka kasus dugaan tindak pidana perjudian," kata Dirreskrimsus Polda Metro Jaya Kombes Pol Ade Safri Simanjuntak dalam keterangan tertulis di Jakarta, Minggu.
Selain itu, lanjut dia, tersangka juga membantu para pemain yang memiliki kendala dalam memasang taruhan dan menerima komplain dari para pemain lain terkait depo dan 'withdraw,' ," katanya.Kemudian tersangka CAS memiliki peran sebagai pemilik dari situs perjudian Papi55 yang juga mengurusi masalah penggajian dan pembayaran operasional situs, dan ikut membuka kantor judi daring di Bali.
Sejumlah barang bukti yang disita dari para tersangka judi daring oleh Ditreskrimsus Polda Metro Jaya, Senin .
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Polisi kerahkan 549 personel kawal Jakarta Marathon 2023 di GBKPolda Metro Jaya mengerahkan 549 personel untuk mengawal pelaksanaan kegiatan lari Jakarta Marathon 2023 yang dipusatkan di Stadion Utama Gelora Bung Karno, ...
Baca lebih lajut »
549 Polisi Amankan Jakarta Marathon 2023, Jalan Ditutup Sesuai Waktu CFDPolda Metro Jaya menurunkan 549 personel kepolisian untuk mengawal pelaksanaan kegiatan lari Jakarta Marathon 2023.
Baca lebih lajut »
Polisi Tangkap Pelaku Pemalakan di Thamrin City Jakarta PusatBerita Terkini Seputar Opini, Berita Terbaru Indonesia, Berita Hari Ini, Berita Terpopuler, Media Indonesia | Referensi Bangsa
Baca lebih lajut »
15 Mahasiswa yang Ditangkap Polisi Terkait Demo di Patung Kuda DibebaskanPolisi membebaskan total sebanyak 15 mahasiswa yang terlibat dalam berdemonstrasi di Patung Kuda, Jakarta Pusat.
Baca lebih lajut »