Polisi Sudah Tetapkan Tersangka Rasisme Mahasiswa Papua
Polisi Sudah Tetapkan Tersangka Pelaku Rasisme terhadap Mahasiswa PapuaPresiden Jokowi telah memerintahkan Kapolri Jenderal Tito Karnavian beserta jajarannya untuk menindak oknum pelaku rasialisme terhadap mahasiswa Papua di Surabaya . Hal tersebut menunjukkan aparat kepolisian tidak main–main dan senantiasa siap untuk menjalankan instruksi dari Presiden Republik Indonesia.
Sementara itu, Kabid Humas Polda Jatim Kombes Pol Frans Barung Mangera mengatakan penetapan tersangka itu merupakan kewenangan Polisi. Sedangkan untuk pelaku rasis dari oknum TNI bukan wewenang Polisi. Mak Susi dijerat dengan pasal 45 A ayat 2 juncto pasal 28 ayat 2 UU 19 Tahun 2016 tentang perubahan atas UU 11 Tahun 2008 tentang informasi dan transaksi elektronik dan / atau Pasal 4 UU 40 tahun 2008 tentang penghapusan rasis dan etnis dan/atau Pasal 14 ayat 1 dan/atau ayat 2 dan/atau Pasal 15 KUHP tentang peraturan hukum pidana. Atas kasus yang menjeratnya tersebut.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Polisi Tetapkan Tersangka Baru Kasus Asrama Mahasiswa PapuaPolisi menetapkan dua tersangka dalam insiden di Asrama Mahasiswa Papua di Surabaya
Baca lebih lajut »
Polisi Tetapkan Tersangka Baru Pengepungan Asrama SurabayaPolisi menetapkan tersangka baru provokasi pengepungan asrama Papua di Surabaya, SA, yang merupakan satu dari enam orang yang dicegah polisi.
Baca lebih lajut »
Polisi Kembali Tetapkan Tersangka Ujaran RasialSA ditetapkan tersangka karena membuat narasi berbau rasial.
Baca lebih lajut »
Tetapkan Tersangka Baru Ujaran Rasis, Polisi Segera Periksa SATersangka SA belum ditahan. Pasalnya, penyidik masih melengkapi hasil pemeriksaan dan gelar perkara terhadap SA.
Baca lebih lajut »
Polisi Tetapkan 30 Orang Tersangka Kerusuhan di JayapuraPolisi menetapkan 30 orang tersangka demo berujung kerusuhan di Jayapura, Kamis (29/8). Tersangka merusak dan membakar bangunan serta menjarah toko. Papua KerusuhanPapua
Baca lebih lajut »
Polisi Tetapkan 30 Tersangka Kerusuhan di Jayapura : Okezone NasionalPolisi telah menetapkan 30 orang tersangka di balik aksi unjuk rasa berakhir ricuh di Kota Jayapura Papua - Nasional - Okezone Nasional
Baca lebih lajut »