Polisi Semprot Jalanan Jakarta Untuk Kurangi Polusi Udara, Netizen: Terinspirasi Bapak-Bapak Nyiram Pakai Comberan

Indonesia Berita Berita

Polisi Semprot Jalanan Jakarta Untuk Kurangi Polusi Udara, Netizen: Terinspirasi Bapak-Bapak Nyiram Pakai Comberan
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 suaradotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 64 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 29%
  • Publisher: 53%

Dari akun Twitter resmi Polda Metro Jaya, dibagikan video yang menunjukan beberapa mobil water canon menyemprotkan air ke jalanan ibu kota.

tentang Pengendalian Pencemaran Udara pada wilayah Jabodetabek.

"Dampak Polusi Udara di Jakarta Sudah Sangat memprihatinkan, maka dari itu Polri Khususnya Polda Metro Jaya melakukan Pengecekan Kendaraan Taktis Water Canon dan dilakukan Penyemprotan Jalan Protokol Guna Mengurangi Dampak Polusi Udara di Jakarta," demikian cuitan dari akun tersebut. Tindakan tersebut langsung bikin heran netizen. Beberapa beranggapan kalau tindakan tersebut tidak efektif untuk mengatasi polusi udara di Jakarta. Netizen bahkan mengusulkan agar meminta bantuan kepada pawang hujan mbak Rara.Lainnya bahkan meledek kalau aksi semprot jalanan itu sepertinya terinspirasi dari aktivitas di perumahan yang biasa dilakukan oleh bapak-bapak bersarung. "Gak sekalian panggil mba rara turunin hujan?" tulis @panggxxx.

Sebelumnya, instruksi Menteri Dalam Negeri atau Inmendagri itu memuat beberapa hal pokok yang perlu dilakukan Kepala Daerah, baik Gubernur DKI Jakarta, Gubernur Jawa Barat, dan Gubernur Banten serta Bupati/Walikota se-Jabodetabek. Instruksi itu meliputi sistem kerja hybrid, pembatasan kendaraan bermotor, peningkatan pelayanan transportasi publik, pengetatan uji emisi optimalisasi penggunaan masker, pengendalian emisi lingkungan dan penerapan solusi hijau, serta pengendalian pengelolaan limbah industri.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

suaradotcom /  🏆 28. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Polda Metro Jaya Semprot Jalanan Demi Kurangi Dampak Polusi Udara, Dokter Paru: Tidak Efektif!Polda Metro Jaya Semprot Jalanan Demi Kurangi Dampak Polusi Udara, Dokter Paru: Tidak Efektif!Polda Metro Jaya menyemprotkan air menggunakan water canon ke jalan raya demi mengurangi dampak polusi. Apa kata dokter paru?
Baca lebih lajut »

Polisi Tembak Polisi Gadungan yang Mengaku Anggota PolriPolisi Tembak Polisi Gadungan yang Mengaku Anggota PolriPolisi Tembak Penganiaya yang mengaku Sebagai Anggota Polsek.
Baca lebih lajut »

Polisi Berhasil Ungkap Peredaran Liquid Vape Ganja di Surabaya, Polisi : Dapat Barang dari Media SosialPolisi Berhasil Ungkap Peredaran Liquid Vape Ganja di Surabaya, Polisi : Dapat Barang dari Media SosialPolrestabes Surabaya berhasil membongkar peredaran cairan liquid rokok elektrik yang mengandung zat narkotika jenis ganja.
Baca lebih lajut »

Kebanyakan Protes soal Wasit, Bruno Fernandes Kena Semprot Legenda Man UnitedKebanyakan Protes soal Wasit, Bruno Fernandes Kena Semprot Legenda Man UnitedBruno Fernandes kena semprot legenda Manchester United, Rio Ferdinand, karena kebanyakan protes soal wasit.
Baca lebih lajut »

Atasi polusi DKI, Pemerintah buka opsi semprot air dari gedung tinggiAtasi polusi DKI, Pemerintah buka opsi semprot air dari gedung tinggiPemerintah pusat melirik teknologi alternatif dalam skala mikro untuk mengatasi polusi udara melalui penyemprotan air berkabut yang dilakukan dari ...
Baca lebih lajut »

BPBD Kota Tangerang Kerahkan 20 Armada Semprot Jalan Kurangi PolusiBPBD Kota Tangerang Kerahkan 20 Armada Semprot Jalan Kurangi PolusiBPBD Kota Tangerang mengerahkan 20 unit armada tempur dan tangki air untuk mengintensifkan penyemprotan jalan protokol guna mengurangi dampak polusi udara.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-01 05:33:11