Kepala Polisi Resor Metro Jakarta Barat Komisaris Besar Polisi Hengki Haryadi mengatakan aksi unjuk rasa terkait penolakan RUU KUHP yang berakhir ricuh ...
Kepolisian Resor Metro Jakarta Barat menangkap 17 perusuh yang diduga menggunakan pola yang sama dengan demo 22 Mei, Jakarta Barat, Selasa
Jakarta - Kepala Polisi Resor Metro Jakarta Barat Komisaris Besar Polisi Hengki Haryadi mengatakan aksi unjuk rasa terkait penolakan RUU KUHP yang berakhir ricuh disusupi oleh kelompok tertentu. "Kami mencurigai aksi anarkis tersebut ditunggangi oleh oknum yang ingin memanfaatkan situasi dan kondisi saat ini," kata Hengki saat dikonfirmasi, Rabu.Demo mahasiswa yang berakhir ricuh hingga malam hari itu mengakibatkan kerusakan di beberapa titik seperti pembakaran Pos Polisi Lalu Lintas yang berada di bawah kolong Tol Slipi,Jakarta Barat.
"Saat ini kami sudah mengamankan sebanyak 17 orang terkait kasus perusakan dan pembakaran pos lantas Slipi. Mirisnya, dari para pelaku yang berhasil diamankan rata-rata mereka masih di bawah umur," ujar Hengki.beserta Polda Metro Jaya masih mendalami pola yang digunakan oleh para pelaku karena terindikasi memiliki pola yang sama seperti demo 22 Mei lalu.
"Para pelaku yang diamankan juga berasal dari luar daerah atau luar Jakarta, ini yang patut kita curigai dan akan terus kita dalami," kata Hengki.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Kawal Aksi Tolak RKUHP, Polisi Turunkan 252 PersonelSelain menurunkan personel untuk pengamanan di jalan raya, petugas juga mengalihkan arus di ruas-ruas jalan di sekitar Gedung DPR dan MPR RI yang menjadi tempat berlangsungnya massa aksi itu.
Baca lebih lajut »
Polisi pasang kawat berduri antisipasi aksi anarkis tolak RKUHPAnggota Polda Metro Jaya memasang kawat berduri (security barrier) guna mengantisipasi aksi anarkis pengunjuk rasa yang menolak pengesahan Rancangan Kitab ...
Baca lebih lajut »
Ada Massa Pro dan Kontra Pengesahan RKUHP Unjuk Rasa di Depan DPR, Polisi Buat PemisahPenyekatan ini dilakukan agar massa yang pro dan kontra tidak terganggu satu sama lain.
Baca lebih lajut »
Ada Massa Pro dan Kontra RKUHP Demo di Depan DPR, Polisi Buat PemisahMahasiswa yang pro dan kontra pengesahan RKUHP tampak bersebelahan menyuarakan aksinya - Megapolitan
Baca lebih lajut »
Pos Polisi di Palmerah Dirusak Massa Demo Penolakan RKUHPSejumlah fasilitas pos polisi di Palmerah tersebut dirusak massa. Bahkan satu motor yang terparkir di pos tersebut juga dirusak.
Baca lebih lajut »
Darah Bercucuran di Kepala Pak Polisi, Terkena Lemparan Batu di Demo MahasiswaJumlah aparat polisi yang terkena imbas ricuh demo mahasiswa di Bandung pada Senin kemarin ada sembilan orang.
Baca lebih lajut »