Polisi Padang Pariaman menyita petasan berdaya ledak tinggi dari sejumlah pedagang
REPUBLIKA.CO.ID, PADANG -- Tim razia gabungan dari Kepolisian dan TNI menyita ratusan petasan berdaya ledak tinggi di Pasar Kampung Gelapung, Padang Pariaman, Sumatera Barat. Penyitaan dilakukan pada Senin malam kemarin.
Baca Juga Petasan tersebut disita dari sejumlah pedagang yang masih berani menjual walaupun aparat sudah memberikan pemberitahuan sebelumnya."Dari razia tim Polri dan TNI tadi malam, kita menyita ratusan petasan yang memiliki daya ledak tinggi dengan berbagai merek," kata Kapolres Padang Pariaman AKBP Rizki Nugroho kepada Republika, Selasa .
Selain menyita barang bukti, Rizki juga mengimbau agar pedagang tidak lagi menjual petasan yang bisa mengganggu ketentraman warga menjalankan ibadah. Menurut Rizki, penggunaan petasan yang biasa dijual dalam berbagai ukuran akan mengganggu keamanan dan ketertiban, bahkan bisa membahayakan warga yang memainkan itu sendiri.Untuk menekan peredaran barang berbahaya tersebut, aparat keamanan akan terus melakukan penertiban dan pantauan di sejumlah lokasi atau pedagang yang biasa menjual kembang api.
Kapolres menjabarkan dalam razia kemarin, barang bukti yang disita ialah mercon terbang sebanyak 56 buah, mercon korek api 35 bungkus, mercon bawang 95 kotak, dan mercon merk Wisthing Tunder 16 buah. Ada juga mercon Magic Ball 33 buah, mercon merk Dinosaurus 24 kotak, mercon merk Mistik Batery 1 kotak, serta mercon merk Corsair 19 buah.
Dari tangan para pedagang juga disita mercon merk Teletubbies 88 buah, mercon merk Happy Flower 32 bungkus, mercon merk Krakling 2 buah, dan mercon roket 11 buah. Terakhir ada mercon merk Ground Bloming 3 kotak, mercon merk Smoke Tor 9 kotak, mercon merk Small Minitor 8 kotak, mercon Kupu-Kupu 1 pak, dan mercon merk Telor Dino 5 bungkus.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Polisi Sita 4 Botol Mirip Molotov dari Rombongan Aksi 22 Mei di SurabayaLuki belum memastikan tingkat bahaya (Hulu ledak) benda mirip bom molotov tersebut. Saat ini polisi masih melakukan pemeriksaan, termasuk dari mana asal-usul benda tersebut.
Baca lebih lajut »
Densus Kembali Tangkap Terduga Teroris di Jakarta dan BogorPolisi menangkap dua orang terduga teroris di dua lokasi berbeda. DI Jakarta Timur, polisi menangkap Abu Fatih, dan di Bogor, Polisi menangkap Abu Mufid.
Baca lebih lajut »
Lawan PSM, Semen Padang Bertekad Curi PoinMeski menjalani laga berat di kandang PSM Makassar, Fridolin tak gentar untuk menargetkan mencuri poin. Minimal tim kebanggaan urang awak ini berhasil membawa pulang satu poin. Bola
Baca lebih lajut »
Jadwal Liga 1 Senin: Barito Vs Persija, PSM Vs Semen PadangJadwal Liga 1 Senin ini: PSM Makassar vs Semen Padang, Barito Putera vs Persija Jakarta.
Baca lebih lajut »
Buron Penjual Sate Padang Pakai Daging Babi Ditangkap di BekasiPasutri itu ditangkap di Kabupaten Bekasi, usai buron sekitar satu bulan.
Baca lebih lajut »
Menang Tipis Lawan Semen Padang, CEO PSM Kurang PuasCEO PSM, Munafri Arifuddin tampaknya kurang puas dengan hasil tipis Juku Eja saat menjamu Semen Padang di Stadion Gelora Andi Mattalatta, Makassar, Senin
Baca lebih lajut »
Menu Harian Ramadhan ke-15: Lamaknyo Sambal Ikan Bilih dan Soto PadangMenu buka puasa dan sahur hari ini bisa loh masakan dari Sumatra Barat. Ada soto Padang, sambal ikan bilih hingga kue manis yang khas.
Baca lebih lajut »
Semen Padang Terinspirasi Sukses Tim Promosi Liga 1Semen Padang bertekad tak lagi terdegradasi ke Liga 2 pada musim ini.
Baca lebih lajut »
Seorang Petani di Padang Lawas Tewas Diterkam HarimauVideo Terkini - Seorang warga yang juga petani di Kabupaten Padanglawas, Sumatera Utara (Sumut), ditemukan...
Baca lebih lajut »
Kalah Tipis Lawan PSM Makassar, Pelatih Semen Padang Buka RahasiaMeski Semen Padang FC kalah tipis dengan skor 0-1 dari PSM Makassar, Senin (20/5), namun pelatih mereka, Syafrianto Rusli, mengaku strateginya berjalan baik.
Baca lebih lajut »