'Ada beberapa yang kami tangkap, baik kreator atau adminnya,' kata Kasubdit II Direktorat Tindak Pidana Siber Bareskrim Polri ...
SUKABUMIUPDATE.COM | 02/10/2019 19:15 SUKABUMIUPDATE.com - Kepolisian menangkap 7 orang yang diduga pembuat dan admin grup WhatsApp anak STM. Salah satunya telah ditetapkan menjadi tersangka.
Selain RO, polisi juga menangkap 6 orang lainnya yang masih berstatus saksi. Keenam orang itu di antaranya, MPS, 17 tahun asal Garut yang menjadi admin grup STM-SMK SENUSANTARA; WR, 17 tahun, asal Bogor selaku admin SMK STM SEJABODETABEK; BH, 17 tahun asal Bogor sebagai pembuat grup JABODETABEK DEMOKRASI; dan MAN, 29 tahun, asal Subang. MAN diduga menjadi admin grup WA STM SEJABODETABEK.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Polisi Tangkap 30 Orang Saat Bentrok di Simpang SemanggiPolda Metro Jaya menangkap puluhan orang yang terlibat bentrokan dengan aparat di depan Markas Polda Metro Jaya dan Simpang Semanggi pada Senin (30/9) malam.
Baca lebih lajut »
Polisi Tangkap 700-an Orang Sepanjang Aksi Tolak RKUHPKepolisian Jakarta menangkap 716 orang sepanjang aksi tolak RKUHP dan pelemahan KPK yang dilakukan mahasiswa dan pelajar, serta masyarakat sipil di sekitar Gedung DPR RI.
Baca lebih lajut »
Drone Bantu Polisi China Tangkap Buronan Setelah 17 TahunPolisi di China menggunakan drone atau pesawat nirawak untuk melacak seorang buron yang terlibat perdagangan manusia serta sudah menghilang selama 17 tahun. Song Jiang, usia 63 tahun, melarikan diri
Baca lebih lajut »
Kasus Pencurian Uang Pemprov Sumut Rp 1,6 M, Polisi Tangkap 4 Pelaku, 2 Masih BuronPolisi menemukan adanya kesamaan dengan kasus di USU, yakni tindak pidana pencurian dengan modus memecah kaca dengan kerugian Rp 150 juta.
Baca lebih lajut »
Polisi Tangkap 14 Pelaku Pembakaran MobilPolisi tangkap 14 pelaku pembakaran mobil di depan Mapolsek Tanah Abang
Baca lebih lajut »
Polisi New York Tewas Tertembak Rekan Saat Hendak Tangkap TersangkaSeorang polisi di New York, AS, tewas tertembak oleh rekan sesama polisi saat hendak menangkap tersangka terkait aktivitas geng kriminal setempat.
Baca lebih lajut »