Tim khusus Polda Lampung masih tetap melakukan proses penyelidikan atas kematian Advent siswa SPN meski pihak RS Adam Malik sudah menyampaikan hasil forensik
LAMPUNG, KOMPAS.TV - Tim khusus Polda Lampung masih tetap melakukan proses penyelidikan atas kematian Advent Pratama Telaumbanua siswa bintara Sekolah Polisi Negara meski pihak Rumah Sakit Adam Malik Medan Sumatera Utara sudah menyampaikan hasil forensik dan autopsi jenazah yang disimpulkan meninggal dunia karena sakit jantung.
Artikel ini merupakan bagian dari Lestari KG Media, sebuah inisiatif untuk akselerasi Tujuan Pembangunan Berkelanjutan.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Bobby Nasution Masih Selidiki Insiden Lempar Sandal ke Arah JokowiBobby Nasution mengaku masih selidiki sebab pelaku lempar sandal dan air ke arah Jokowi bisa masuk ke acara relawan dan pendukungnya.
Baca lebih lajut »
Polisi selidiki dua siswa terluka usai terjerat kabel di PekanbaruKepolisian Sektor Tampan, Kota Pekanbaru, Provinsi Riau menyelidiki kejadian dua siswa terjatuh dari sepeda motor usai lehernya terjerat kabel yang melintang ...
Baca lebih lajut »
Polisi Haiti Selidiki Perang Gangster dengan Pengikut GerejaDirektur Jenderal Kepolisian Frantz Elbé mengatakan penyelidikan insiden mematikan antara gangster dan pengikut gereja tidak terulang.
Baca lebih lajut »
Kebakaran Hutan di Gunung Arjuno, Polisi Selidiki Pemburu Liar Pemicu KebakaranKebakaran hutan di wilayah lereng Gunung Arjuno, Kecamatan Singosari, Kabupaten Malang, yang terjadi pada Sabtu (26/8), dikonfirmasi berasal dari aktivitas seorang pemburu yang beroperasi di kawasan yang masuk dalam Taman Hutan Raya (Tahura) Raden Soerjo.
Baca lebih lajut »
Polsek Sekatak di Bulungan Dibakar Warga Buntut Lakalantas, Polisi SelidikiPolsek Sekatak di Kabupaten Bulungan, Kaltara dibakar warga. Pembakaran terjadi lantaran adanya kasus lakalantas.
Baca lebih lajut »