Polisi Ledakkan Petasan di Bangkalan Suaranya Menyerupai Bom, 31 Rumah Warga Rusak Sindonews BukanBeritaBiasa .
Ledakan petasan di Bangkalan menyerupai bom, rusak 31 rumah warga. Foto: Taufik/SINDOnews- Puluhan rumah warga di Bangkalan, Madura, mengalami rusak sebagai imbas dari ledakan puluhan ribu petasan yang dimusnahkan oleh petugas kepolisian setempat, di lapangan tembak Skep.
Pihak kepolisian pun menyatakan, mereka siap bertanggung jawab dan akan memberikan ganti rugi kerusakan rumah. Kapolres Bangkalan, AKBP Alith Alarino mengatakan, petasan yang dimusnahkan itu merupakan hasil razia di rumah warga berinisial MR, di Desa Langkap, Kecamatan Burneh, Bangkalan. Dari tempat itu, disita 24 ribu petasan."Tidak hanya petasan, kami juga mengamankan berbagai bahan pembuatan pesatan, seperti empat sak sulfur atau belerang dengan berat total 90 Kg, potasium klorat 250 Kg, black powder 115 Kg," katanya, Minggu .
Dirinya pun tidak menyangka jika pemusnahan bahan peledak itu memiliki dampak yang sangat merusak. Tercatat, akibat ledakan pemusnahan petasan itu, puluhan rumah warga di lokasi mengalami kerusakan. "Kami langsung melakukan pendataan kerusakan dan hasilnya ditemukan berbagai kerusakan ringan rumah warga, mulai genting rumah, hingga plafon dan kaca pecah. Termasuk ruang kelas dan musaha SMAN 4 Bangkalan," jelasnya.Lihat Juga:
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Polisi Ledakkan Petasan, Dentumannya Rusak 35 Rumah di Madura - Pikiran-Rakyat.comDetik-detik ledakan besar dari pemusnahan 100kg bubuk mesiu dan puluhan ribu petasan di Bangkalan, Madura, tertangkap kamera.
Baca lebih lajut »
Petasan yang Dimusnahkan Polisi Malah Bakar 35 Rumah Warga BangkalanRibuan mercon roket dan 1 kwintal obat petasan dimusnahkan oleh polisi Bangkalan, Madura. Tak disangka, akibat pemusnahan ini malah bakar rumah warga.
Baca lebih lajut »
Perang Petasan Terjadi di Tangerang Selatan, Polisi Amankan Lima Remaja - Pikiran-Rakyat.comLima remaja diamankan pihak kepolisian usai terlibat perang petasan ketika tawuran di Pamulang, Tangerang Selatan.
Baca lebih lajut »
Swedia Rusuh, 3 Polisi Terluka dan Mobil Polisi Dibakar - Tribunnews.comTiga petugas polisi dilarikan ke rumah sakit setelah kerusuhan pecah di kota Linkoping, pantai timur Swedia, Kamis (14/4/2022).
Baca lebih lajut »
Polisi Ledakkan Petasan Malah Buat 35 Rumah Warga, Masjid, dan Sekolah Hancur di Madura: Kami Siap Ganti Rugi - Pikiran-Rakyat.comPolisi mengaku siap bertanggung jawab dengan kerusakan yang diakibatkan dari pemusnahan bubuk mesiu dan petasan pada Sabtu, 16 April 2022.
Baca lebih lajut »