Polisi Kerahkan 12.359 Personel Amankan Laga Persija Vs PSM Makassar di SUGBK

Indonesia Berita Berita

Polisi Kerahkan 12.359 Personel Amankan Laga Persija Vs PSM Makassar di SUGBK
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 SINDOnews
  • ⏱ Reading Time:
  • 42 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 20%
  • Publisher: 51%

Polisi menyiapkan 12.359 personelnya untuk mengamankan jalannya laga Persija Jakarta melawan PSM Makassar dalam pertandingan...

- Polisi menyiapkan 12.359 personelnya untuk mengamankan jalannya laga Persija Jakarta melawan PSM Makassar dalam pertandingan Piala Indonesia di SUGBK, Tanah Abang, Jakarta Pusat pada Minggu, 21 Juli 2019 besok.

Kabid Humas Polda Metro Jaya, Kombes Pol Argo Yuwono mengatakan, belasan ribu personel gabungan itu terdiri dari TNI, Polri, dan jajaran Pemprov DKI Jakarta. Mereka bakal di tempatkan di sejumlah titik lokasi di kawasan SUGBK."Dengan adanya pertandingan tersebut, dari Polda Metro Jaya menyiapkan 12.359 personel gabungan TNI-Polri dan dibantu Pemprov DKI," ujarnya, Sabtu .

Menurutnya, dalam pengamanan nanti, polisi mengerahkan pola 4 ring di kawasan SUGBK agar pertandingan tersebut bisa berjalan dengan baik. Adapun ring pertama berada di dalam stadion, ring kedua di lingkungan stadion, ring ketiga di sekitar SUGBK, dan ring keempat di jalan pintu masuk GBK."Untuk rekayasa arus lalu lintas saat pertandingan nanti sudah disiapkan. Adapun pelaksanaannya dilakukan secara situasional," tuturnya.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

SINDOnews /  🏆 40. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Polisi Kerahkan 12 Ribu Personel Laga Persija vs PSMPolisi Kerahkan 12 Ribu Personel Laga Persija vs PSMPolda Metro Jaya membagi keamanan laga Persija vs PSM di SUGBK, Minggu (21/7), dalam empat ring pengamanan.
Baca lebih lajut »

Awas, Jambret Beroperasi di Jalan Cagar Alam DepokAwas, Jambret Beroperasi di Jalan Cagar Alam DepokJambret beroperasi di jalan yang sepi dan jarang ada patroli polisi Depok Kriminal Polisi Retizen Jambret
Baca lebih lajut »

Studio animasi Jepang diduga dibakar, 12 orang dikhawatirkan tewasStudio animasi Jepang diduga dibakar, 12 orang dikhawatirkan tewasSedikitnya 12 orang dikhawatirkan tewas dan puluhan lainnya cedera dalam peristiwa yang diduga aksi pembakaran di sebuah studio animasi di Kyoto, Jepang.
Baca lebih lajut »

12,55 hektare hutan di Babel terbakar12,55 hektare hutan di Babel terbakarBadan Penanggulangan Bencana Daerah Provinsi Kepulauan Bangka Belitung mengatakan Juni hingga pertengahan Juli 2019 seluas 12,55 hektare hutan dan lahan ...
Baca lebih lajut »

Cut Keke: 12 Tahun Dipoligami, Harmonis dengan Istri Pertama Malik BawazierCut Keke: 12 Tahun Dipoligami, Harmonis dengan Istri Pertama Malik BawazierHarmonis! Rela menjadi istri kedua dari sang lawyer, Cut Keke membuktikan kehidupan dipoligami pun bisa berjalan rukun. Begini lho momennya: CutKeke poligami via detikhot
Baca lebih lajut »

Perkosa Turis Inggris, 12 Pria Israel Ditangkap di SiprusPerkosa Turis Inggris, 12 Pria Israel Ditangkap di SiprusSebanyak 12 turis pria Israel ditangkap dan ditahan di Siprus atas dugaan telah memerkosa seorang wisatawan perempuan Inggris....
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-01 21:07:08